Viral, Wanita di Tanjung Duren Siksa dan Bungkus Kucing dalam Tas

Selasa, 14 Desember 2021 - 03:04 WIB
loading...
Viral, Wanita di Tanjung...
Sebuah video viral di sosial media yang memperlihatkan seorang wanita melakukan penganiayaan terhadap hewan kucing di Jalan dr Susilo III Grogol, Kecamatan Gropet, Jakarta Barat pada Minggu (12/12/2021). Foto/@rumahsinggahclow
A A A
JAKARTA - Sebuah video viral di sosial media yang memperlihatkan seorang wanita melakukan penganiayaa n terhadap hewan kucing di Jalan dr Susilo III Grogol, Kecamatan Gropet, Jakarta Barat pada Minggu (12/12/2021).

Dari video akun @rumahsinggahclow, terlihat wanita yang mengenakan kaos biru berpadu coklat ini sedang membawa bungkusan atau tas berwarna biru di depan sebuah rumah.

Kemudian, ketika didekati terdengar suara kucing dari dalam tas tersebut. Sedikitnya terdapat empat tas yang di dalamnya diduga terdapat hewan kucing yang sudah dalam kondisi lemas karena terikat kencang.

Adapun dari video viral ini. Komunitas pecinta kucing kemudian melaporkan kejadian ini ke Polsek Tanjung Duren agar pelakunya diberi hukuman.

Kasi Humas Polres Metro Jakarta Barat, AKP Moch Taufik Ikhsan membenarkan adanya kejadian itu dan Polsek Tanjung Duren sudah menerima laporan tersebut.

"Kemarin dari komunitas pecinta kucing sudah melapor ke kami dan kami terima laporannya," ujar Taufik saat di konfirmasi pada Senin (13/12/2021).
(kri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
PT MTF Sesalkan Insiden...
PT MTF Sesalkan Insiden Pengeroyokan yang Dialami Karyawan MPP di Kendari
Tukang Parkir Tewas...
Tukang Parkir Tewas Dianiaya di Minimarket Cimaung Bandung, 1 Anggota Geng Motor Ditangkap
Bela sang Adik, Penyanyi...
Bela sang Adik, Penyanyi Dangdut Serli KDI Malah Jadi Korban Penganiayaan
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
Gara-gara Uang, Paman...
Gara-gara Uang, Paman Tega Bacok Keponakan hingga Kritis di Lebak
Polri Diminta Beri Sanksi...
Polri Diminta Beri Sanksi Oknum Polisi yang Aniaya Pencari Bekicot di Grobogan
Kasus Warga Semarang...
Kasus Warga Semarang Dianiaya Polisi hingga Tewas, Ini Penampakan Rekonstruksinya
Kronologi Sadis Pemilik...
Kronologi Sadis Pemilik Ruko di Pulogadung Dibunuh dan Dicor Kuli Bangunan
Polda Jateng Tahan AKP...
Polda Jateng Tahan AKP Hariyadi, Polantas Yogyakarta Tersangka Penganiayaan Darso hingga Tewas
Rekomendasi
Gibran Puji Didit Prabowo...
Gibran Puji Didit Prabowo Temui Jokowi hingga Megawati: Tokoh yang Bisa Diterima Semua Pihak
Anthony Joshua Dapat...
Anthony Joshua Dapat Peringatan, Jake Paul Pancing Duel Kontroversial
Oleksandr Usyk Serius...
Oleksandr Usyk Serius Jajal MMA, Bos PFL: Saya Pikir Dia Mematikan!
Berita Terkini
Pria 66 Tahun Tewas...
Pria 66 Tahun Tewas Tertabrak Kereta di Perlintasan Bulak Kapal Bekasi
35 menit yang lalu
Warga 2 Desa Bentrok...
Warga 2 Desa Bentrok di Maluku Tengah, Kapolri dan Panglima TNI Diminta Bentuk Satgas Pengamanan
36 menit yang lalu
4 Kendaraan Tabrakan...
4 Kendaraan Tabrakan Beruntun di Tol Jakarta-Cikampek KM 50 Arah Jakarta
1 jam yang lalu
Hari Kedua Lebaran,...
Hari Kedua Lebaran, Jalur Gentong Tasikmalaya Arah Jateng dan Jatim Padat Merayap
1 jam yang lalu
Tol Jakarta-Cikampek...
Tol Jakarta-Cikampek Arah Trans Jawa Masih Ramai, Rest Area 57 Membeludak
2 jam yang lalu
Open House Lebaran,...
Open House Lebaran, Warung Garasi Si Doel Diserbu Warga
2 jam yang lalu
Infografis
5 Negara Islam dengan...
5 Negara Islam dengan Kekuatan Militer Terkuat di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved