Polisi Rilis Pelaku Pembunuhan Wanita di Kamar Hotel Cilandak, Begini Tampangnya

Senin, 06 September 2021 - 14:45 WIB
loading...
Polisi Rilis Pelaku...
Polisi merilis pelaku pembunuhan terhadap seorang wanita berinisial LD, yang ditemukan tewas di sebuah kamar hotel kawasan Cilandak. Foto: MNC Portal/Ari Sandita
A A A
JAKARTA - Polisi merilis pelaku pembunuhan terhadap seorang wanita berinisial LD, yang ditemukan tewas di sebuah kamar hotel kawasan Cilandak, Jakarta Selatan pada Sabtu (4/9/2021). Pelaku diciduk di kawasan Bojong Gede, Bogor.

"Pekaku berinisial HA kami tangkap di Bojong Gede pada Minggu 5 September kemarin berikut bukti berupa handphone, ATM, dan barang berharga lainnya milik korban," ujar Kapolres Jakarta Selatan, Kombes Pol Azis Andriansyah, saat merilis tersangka, Senin (6/9/2021).

Penangkapan tersangka berawal dari laporan polisi tentang adanya temuan mayat wanita dalam kondisi telanjang di sebuah kamar hotel kawasan Cilandak. Dari hasil olah TKP dan analisis tim di lapangan, korban diduga tewas dibunuh oleh seseorang.



"Dari hasil olah TKP, pemeriksaan tim, dan rekaman CCTV, kami kantongi identitas pelaku hingga akhirnya dilakukan pengejaran ke daerah Bojong Gede, yang mana pelaku bersembunyi di tempat kerabatnya," tuturnya.

Polisi Rilis Pelaku Pembunuhan Wanita di Kamar Hotel Cilandak, Begini Tampangnya


Dari hasil pemeriksaan, pelaku mengakui melakukan pembunuhan terhadap korban dengan cara dicekik di bagian lehernya. Hasil autopsi sementara di rumah sakit, korban diketahui tewas karena mati lemas atau kehabisan oksigen.



"Hasil sementara, ditemukan tanda kekerasan terutama di bagian leher korban. Hal itu sinkron dengan pengakuan pelaku," tandasnya.

Pelaku dijerat dengan Pasal 338 KUHP tentang Pembunuhan dan Pasal 365 KUHP tentang Pencurian dan Kekerasan hingga menyebabkan hilangnya nyawa korban dengan ancaman hukuman 15 tahun penjara.
(thm)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sosok Terduga Pelaku...
Sosok Terduga Pelaku Pembunuhan Ibu dan Anak dalam Toren Tambora
Misteri Ibu dan Anak...
Misteri Ibu dan Anak Tewas di dalam Toren Tambora, 3 Saksi dan CCTV Diperiksa
Misteri Ibu dan Anak...
Misteri Ibu dan Anak Tewas di dalam Toren Tambora, Ada Luka di Kepala
WNA Ditemukan Tewas...
WNA Ditemukan Tewas di Tandon Air Indekos Bali, Ada Sejumlah Luka Lecet
Misteri Mayat Ibu dan...
Misteri Mayat Ibu dan Anak di Dalam Toren, Polisi Temukan Sejumlah Luka
Partai Perindo Berikan...
Partai Perindo Berikan Bantuan Hukum Korban Dugaan Asusila di Polres Jaksel
Mayat Bos Ruko Dicor...
Mayat Bos Ruko Dicor Semen, Pelaku Sikat Uang Rp64 Juta
Kronologi Sadis Pemilik...
Kronologi Sadis Pemilik Ruko di Pulogadung Dibunuh dan Dicor Kuli Bangunan
Polisi Tangkap Pelaku...
Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan Bos Ruko yang Mayatnya Dicor di Pulogadung Jaktim
Rekomendasi
Aktivis 98 Minta Aset...
Aktivis 98 Minta Aset Koruptor Segera Disita untuk Tambal Defisit Anggaran
Seru dan Penuh Ketegangan,...
Seru dan Penuh Ketegangan, Streaming MasterChef Indonesia 2025 di VISION+
Sri Mulyani Memohon...
Sri Mulyani Memohon Penurunan Penerimaan Pajak Tak Didramatisir
Berita Terkini
Awal Ramadan, Pos Indonesia...
Awal Ramadan, Pos Indonesia Salurkan Bansos PKH dan Program Sembako di Bogor
1 jam yang lalu
Peduli Sesama, Partai...
Peduli Sesama, Partai Perindo Sumba Barat Daya Ringankan Beban Keluarga Korban Sambaran Petir
2 jam yang lalu
3 Gerbong di Stasiun...
3 Gerbong di Stasiun Tugu Ternyata Dibakar, Motif Pelaku Terungkap
2 jam yang lalu
Persekusi di Garut Bentuk...
Persekusi di Garut Bentuk Ekspresi Keagamaan Berlebihan
2 jam yang lalu
Menteri ATR/BPN Serahkan...
Menteri ATR/BPN Serahkan 42 Sertifikat HPL Seluas 32.000 Hektare kepada KSAD
3 jam yang lalu
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
3 jam yang lalu
Infografis
Gara-gara Senggolan...
Gara-gara Senggolan Motor, Polisi Tembak Paskibra di Semarang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved