Truk Kontainer Terguling di Tol Jakarta Cikampek Km 90, Arus Lalu Lintas Tersendat

Kamis, 02 September 2021 - 13:57 WIB
loading...
Truk Kontainer Terguling...
Truk kontainer terguling di km 90 ruas tol Cikampek - Jakarta, Kamis (2/9/2021). Belum diketahui apakah ada korban jiwa dalam kejadian itu. Foto/Tangkapan Layar Instagram @infojkt24.
A A A
JAKARTA - Truk kontainer terguling di km 90 ruas tol Cikampek - Jakarta , Kamis (2/9/2021). Belum diketahui apakah ada korban jiwa dalam kejadian itu.

Kejadian itu terungkap dari positingan warganet melalui akun instagram @infojkt24. Setlah 17 menit diposting sudah 2,5 ribu pengguna instagram menonton video itu. (Baca juga; Truk Boks Lepas Kendali di Jalan Yos Sudarso Jakarta Utara )

"Kamis (2/9/21) Terjadi kecelakaan truk kontainer terguling dan menutupi sebagian jalan di Tol Cikampek Km. 90 arah Jakarta," tulis keterangan @infojkt24. (Baca juga; 2 Korban Kecelakaan Bus Tabrak Tiang Rambu di Tol Meruya Masih Dirawat di RS )

Dalam postingan itu memperlihatkan bagaimana detik detik truk yang terguling dan terbalik di kawasan itu. Kondisi ini kemudian direkam seorang pengemudi yang kebetulan melintas di kawasan itu. "Baru saja kejadian ini, baru aja ini," kata seorang perekam melalui suara yang direkam.

Pada rekaman itu juga terlihat dua orang keluar dari mobil yang terbalik itu melalui kaca depan mobil yang pecah. Selain kondisi kecelakaan juga cukup parah dengan bagian kontainer yang berada tepat di tengah tengah pembatas jalan.

Sementara di bagian depan, mobil itu tampak ringsek dengan kondisi terbalik. Kejadian sendiri membuat lalu lintas dikawasan itu tersendat. "Situasi arus lalu lintas menjelang lokasi terjadi kepadatan," tambahnya dalam caption.

Hingga berita ditulis belum dilaporkan apakah kecelakaan itu sudah terurai atau tidak. Sebab, belum terlihat ada petugas di lokasi itu.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kecelakaan Tunggal,...
Kecelakaan Tunggal, Pemotor Tewas di Wae Garit Manggarai
Viral! Pelajar di Pontianak...
Viral! Pelajar di Pontianak Sebut Guru Koruptor dan Pemalak, PGRI Kalbar Lapor Polisi
Viral! Kepala Desa Gunung...
Viral! Kepala Desa Gunung Menyan Lecehkan Bingkisan Bupati Bogor
Tabrak Belakang Truk...
Tabrak Belakang Truk Tangki, Mobil HRV Terbalik di Tol Jagorawi
Mobil Karyawan Terjun...
Mobil Karyawan Terjun ke Sungai di Riau, 3 Tewas dan 12 Hilang
Video Viral Denda Rp1...
Video Viral Denda Rp1 Juta Satukan Ranjang, Hotel Anugrah Sukabumi Tempuh Jalur Hukum
Kecelakaan Adu Motor...
Kecelakaan Adu Motor di Bekasi, 3 Orang Tewas
Truk Terguling di Sukabumi,...
Truk Terguling di Sukabumi, 4 Empat Tewas Terjepit
Viral! Pengunjung Hotel...
Viral! Pengunjung Hotel Anugrah Sukabumi Didenda Rp1 Juta Gegara Satukan Ranjang
Rekomendasi
Pasar Mobil Listrik...
Pasar Mobil Listrik Indonesia Memanas: Tembus 10 Persen di 2025?
Bergeser ke Ekonomi...
Bergeser ke Ekonomi Perang, Nilai Kontraktor Senjata Terbesar Jerman Melewati VW
Selain 15 Pos Kementerian/Lembaga,...
Selain 15 Pos Kementerian/Lembaga, Komisi I DPR Pertimbangkan TNI Aktif Bisa Jabat di Badan Perbatasan Nasional
Berita Terkini
Anggota Patwal Pepet...
Anggota Patwal Pepet Pemotor hingga Terperosok di Jalur Puncak Bogor Dicopot
4 jam yang lalu
Petugas Kabel Wi-Fi...
Petugas Kabel Wi-Fi Babak Belur Dikeroyok Anggota Ormas di Depok Gara-gara Tak Memberi Uang
5 jam yang lalu
Korban Tewas Kebakaran...
Korban Tewas Kebakaran Kapal Tanker Ronggolawe dan Tug Boat Bertambah Jadi 3 Orang
5 jam yang lalu
Banjir dan Longsor Terjang...
Banjir dan Longsor Terjang Kota Padangsidimpuan, Satu Orang Tewas
5 jam yang lalu
Bela sang Adik, Penyanyi...
Bela sang Adik, Penyanyi Dangdut Serli KDI Malah Jadi Korban Penganiayaan
6 jam yang lalu
BMKG: Gempa M5,2 Bayah...
BMKG: Gempa M5,2 Bayah Banten Masuk Kategori Megathrust Event, Tak Berpotensi Tsunami
6 jam yang lalu
Infografis
AS Terus Lanjutkan Penjajahan...
AS Terus Lanjutkan Penjajahan di Suriah karena Kuasai 90% Minyak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved