Air Mata Bahagia Menitik di Lanud Adisucipto, 2 Perwira Cantik Jadi Penerbang Militer

Rabu, 04 Agustus 2021 - 20:03 WIB
loading...
A A A
Untuk mencapai hal tersebut dengan optimal, tidak ada jalan lain kecuali melalui kepemilikian pilar ilmu pengetahuan yang mumpuni serta fondasi kedisiplinan , kemampuan, dan keahlian yang kuat dan terus diasah sepanjang waktu.



KSAU juga mengingatkan kepada para wisudawan Sekbang Terpadu Angkatan ke-98, bahwa tantangan di era informasi ini telah semakin kompleks dan akan terus berubah secara dinamis.

"Teruslah mawas diri dan semakin giat dalam mengisi serta mengembangkan kemampuan diri, dengan pengetahuan dan wawasan yang relevan dengan kebutuhan tugas kalian. Senantiasa tingkatkan kemampuan literasi, serta tanamkan prinsip untuk terus belajar sepanjang hayat," jelasnya.



Kapentak Lanud Adisucipto Yogyakarta, Mayor Sus Ambar Rejiyati menambakan, 41 penerbang militer yang dilantik 39 berasal dari TNI AU, satu penerbangang TNI AL, dan satu penenerbang dari TUMD.

Khusus untuk 39 penerbang TNI AU, terdiri dari 13 orang penerbang tempur , 16 orang penerbang angkut, dan 10 orang penerbang heli. Mereka akan ditempatkan di skadron udara di seluruh Indonesia. "Untuk lulusan dari AL dan TUDM akan dikembalikan ke satuannya," tambahnya.
(eyt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Aksi Heroik Personel...
Aksi Heroik Personel TNI-AU Lanud Sultan Iskandar Muda Selamatkan 4 Warga Tercebur Sungai
Skadik 404 Lanud Adi...
Skadik 404 Lanud Adi Soemarmo Gandeng Petani Wujudkan Ketahanan Pangan
Mutasi TNI Awal 2025,...
Mutasi TNI Awal 2025, 3 Danlanud Digeser
Jadwal Penerbangan Bandara...
Jadwal Penerbangan Bandara Ngurah Rai Masih Terganggu Akibat Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
Mengenal Danlanud I...
Mengenal Danlanud I Gusti Ngurah Rai, Jebolan AAU 1999 yang Pernah Jadi Ajudan Wapres
Letkol Pas Yosef Y Abidondifu...
Letkol Pas Yosef Y Abidondifu Resmi Jabat Komandan Skadik 402 Lanud Adi Soemarmo
3 Hal Diketahui dari...
3 Hal Diketahui dari Polemik Jokowi Nebeng Pesawat TNI AU saat Pulang Kampung ke Solo
Kisah Unik Marsekal...
Kisah Unik Marsekal Ashadi Tjahjadi, 3 Kali Minta Diganti Jadi KSAU tapi Ditolak Panglima TNI
Kisah Letkol Dhomber,...
Kisah Letkol Dhomber, Putra Dayak yang Nyamar Jadi Orang Filipina dalam Upaya Merebut Kalimantan
Rekomendasi
Dubes Tiongkok Bersama...
Dubes Tiongkok Bersama Para Pemimpin Ormas Islam Konsolidasikan Hubungan Indonesia-Tiongkok
JPMorgan Bunyikan Alarm...
JPMorgan Bunyikan Alarm Resesi Amerika, Ini Biang Keroknya
Berbagi Kasih, CIBIS...
Berbagi Kasih, CIBIS Park Gelar Santunan Anak Yatim
Berita Terkini
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
3 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
5 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
5 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
6 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
7 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
8 jam yang lalu
Infografis
2 Alasan Hamas Sudah...
2 Alasan Hamas Sudah Memiliki Kendali Penuh di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved