Resmikan Budidaya Burung Puyuh, Ridwan Kamil Dorong Petani Milenial Mendunia

Kamis, 22 Juli 2021 - 15:21 WIB
loading...
A A A
"Kegiatan PMBP ini tidak hanya menjadi gerakan atau model bisnis di level provinsi saja, akan tetapi dapat juga PMBP ini direplikasi dan diterapkan di 27 kabupaten/kota se-Jabar guna mewujudkan budidaya burung puyuh yang semakin berkembang dalam upaya memenuhi konsumsi protein hewani," kata Jafar.

"Diharapkan juga, program PMBP ini dapat mengurangi angka pengangguran yang jumlahnya berlipat akibat pandemi COVID-19 dan anak desa tidak terus datang ke kota untuk bekerja. Sebagaimana yang disampaikan Gubernur Jabar untuk petani milenial, yakni usaha di desa, penghasilan kota, dan bisnis mendunia," jelasnya.
(shf)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2462 seconds (0.1#10.24)