Polisi Sudah Periksa Adam Deni yang Berseteru dengan Jerinx

Sabtu, 17 Juli 2021 - 07:58 WIB
loading...
Polisi Sudah Periksa...
Jerinx SID. Foto: Dok SINDOnews
A A A
JAKARTA - Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Yusri Yunus mengatakan, telah memeriksa Adam Deni Gearaka yang telah melaporkan I Gede Ari Astina alias Jerinx SID ke polisi terkait dugaan kasus pengancaman. Polisi juga bakal memeriksa saksi-saksi dalam laporan Adam tersebut.

"Kemarin kami mengklarifikasi dan mengambil keterangan pelapor dengan membawa bukti-bukti untuk menguatkan apa yang dilaporkan ke Polda Metro Jaya," ujarnya, Jumat (16/7/2021).
Baca juga: Jerinx Dipolisikan Kasus Pengancaman di Medsos, Ini Kata Mantan Pengacaranya

Adapun pemeriksaan saksi bakal dilakukan pekan depan lantaran kasus tersebut sudah naik ke tingkat penyelidikan. "Kami rencanakan ada lagi saksi Minggu depan ini. Ada beberapa saksi lagi akan kami ambil keterangan untuk klarifikasi," katanya.
Baca juga: Nora Alexandra Sakit Kepikiran Jerinx SID, Akui Capek Batin

Setelah itu, baru polisi bakal menjadwalkan mengundang Jerinx agar bisa dimintai klarifikasnya pula. Hanya saja, polisi belum bisa memastikan waktunya. "Kalau sudah terkumpul semuanya baru kami mengundang terlapor," ucap Yusri.
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
2 Tersangka Pembakar...
2 Tersangka Pembakar Mobil Polisi di Harjamukti Depok Ditahan di Polda Metro Jaya
Tenaga Honorer di DPRD...
Tenaga Honorer di DPRD Jakarta Diduga Jadi Korban Pelecehan Seksual
Viral Transjakarta Melaju...
Viral Transjakarta Melaju di Jalurnya Kena Tilang ETLE, Ini Penjelasan Polisi
Partai Perindo Dampingi...
Partai Perindo Dampingi Anak Korban Dugaan Pencabulan di Jakarta Barat
Profil 2 Wakapolda Baru...
Profil 2 Wakapolda Baru di Daerah, Salah Satunya Pernah Tangani Kecelakaan Vanessa Angel
Polisi Ungkap Analisis...
Polisi Ungkap Analisis CCTV Wartawan Palu Tewas di Kamar Hotel Jakbar, Ini Temuannya
Polda Metro Jaya Luncurkan...
Polda Metro Jaya Luncurkan Hotline 110, Petugas Siaga 24 Jam untuk Layani Pemudik
Serap Aspirasi Warga,...
Serap Aspirasi Warga, Ditreskrimum Polda Metro Jaya Blusukan ke Slum Area
Polda Metro Kembalikan...
Polda Metro Kembalikan Kendaraan Hasil Curian, Pemilik Sah: Polisi Geraknya Sat-Set
Rekomendasi
Negara NATO Ini Klaim...
Negara NATO Ini Klaim Bakal Diinvasi Rusia Beberapa Tahun Lagi
Rusia Derita Kerugian...
Rusia Derita Kerugian Rp6.745 Triliun, Putin Hadapi Tekanan Berat
Putri Charlotte Jadi...
Putri Charlotte Jadi Cucu Kerajaan Terkaya di Dunia, Hartanya Tembus Rp78 Triliun
Berita Terkini
Kronologi Wanita Korban...
Kronologi Wanita Korban Mutilasi di Serang hingga Sang Kekasih Ditangkap
34 menit yang lalu
5 Gunung Suci di Jawa...
5 Gunung Suci di Jawa Timur Jadi Patokan Kerajaan Dirikan Bangunan
1 jam yang lalu
Gempar! Mayat Wanita...
Gempar! Mayat Wanita Korban Mutilasi Ditemukan di Perkebunan Gunungsari Banten
1 jam yang lalu
Setelah Tangkap Kurir,...
Setelah Tangkap Kurir, Polisi Buru Pengendali Sabu 10 Kg di Apartemen PIK
2 jam yang lalu
Tenaga Ahli Anggota...
Tenaga Ahli Anggota DPRD Jakarta Dilaporkan ke Polisi terkait Dugaan Pelecehan Seksual
2 jam yang lalu
Pertama di Indonesia,...
Pertama di Indonesia, Kota Jambi Siap Gelar Pemilihan Ketua RT Serentak
8 jam yang lalu
Infografis
3 Penyebab Para Jenderal...
3 Penyebab Para Jenderal Israel Sudah Tak Ingin Serang Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved