Sanitasi Buruk Jadi Persoalan Serius Warga Jabar di Tengah Pandemi COVID-19

Selasa, 29 Juni 2021 - 19:52 WIB
loading...
A A A


Dia menambahkan, setelah menjalankan program Wakaf Air bagi masyarakat, tepat pada 26 Juni 2021 lalu, Wakaf Salman juga mengadakan acara virtual bertema "Nasib Air di Tanah Air".

"Acara ini digelar secara daring serta diisi oleh beberapa publik figur salah satunya aktor local, Ricky Perdana. Melalui acara ini, masyarakat diajak untuk menelusuri jejak dan fakta air bersih di Indonesia. Setelah itu, masyarakat diajak untuk melihat progress berjalanya program Wakaf Air," katanya.

Sementara itu,salah satu warga Desa Mekarmanik, Ratna mengaku, selama puluhan tahun harus menempuh perjalanan sejauh 7 kilometer untuk mengakses fasilitas sanitasi.Selain itu, dirinya harus membawa ember untuk membawa air untuk kebutuhan rumah tangganya.

"Alhamdulillah, sekarang nggak perlu ambil air jauh-jauh ke atas karena sekarang sudah ada MCK komunal," ujar wanita yang tinggal seorang diri ini.
(nic)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.3700 seconds (0.1#10.140)