Razia Jelang Sahur, Ratusan Botol Miras Diamankan Petugas Gabungan

Senin, 19 April 2021 - 09:43 WIB
loading...
Razia Jelang Sahur,...
Razia Jelang Sahur, Ratusan Botol Miras Diamankan Petugas Gabungan. Foto/Pramono Putra
A A A
SIDOARJO - Masih maraknya peredaran Minuman Keras di Sidoarjo khususnya saat Ramadhan membuat aparat gabungan TNI/Polri dan Satpol PP Sidoarjo bertindak tegas dengan menggelar razia miras, Senin dinihari (19/04/21) jelang sahur.

Dipimpin langsung Kapolsek Krian, Kompol Muklason sejumlah toko dan kafe di sejumlah titik di kawasan Krian-Sidoarjo yang diduga menjual dan menyediakan minuman keras (Miras) didatangi dan diperiksa petugas.

Hasilnya, dalam waktu kurang dari 2 jam, lebih dari 100 botol minuman keras berbagai jenis dan merek berhasil diamankan.

Meski awalnya pemilik toko dan kafe tidak mengaku, namun akhirnya mereka menyerah setelah petugas menggeledah seluruh isinya.

Dalam razia yg digelar menjelang sahur ini, barang bukti miras paling banyak didapat dari sebuah toko jamu di area Pasar Baru Krian.

Berkedok menjual jamu tradisional, sang Pedagang menjual aneka macam miras. Untuk menyiasati agar tidak diketahui petugas, sang pedagang melayani penjualan miras dinihari menjelang saat sahur.

Baca juga: Larangan Mudik Diprediksi Dongkrak Kunjungan Desa Wisata

Sementara pemilik toko dan kafe, diperiksa untuk dimintai keterangan terkait penjualan miras yang meresahkan warga ini.

Baca juga: Kadin Jawa Timur Minta Kewajiban Pembayaran THR Bisa Fleksibel

“Razia ini memiliki sasaran para pedagang minuman keras ilegal yang beroperasi menjual miras saat Ramadhan ini. Siapapun yang kedapatan menjual Miras akan kita tindak tegas. Kita akan rutin setiap malam gelar razia miras,” tegas Kompol Muklason.
(boy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ritual Tantra Pesta...
Ritual Tantra Pesta Miras dan Seks Buat Kerajaan Singasari Porak-poranda Diserang Pasukan Kediri
Zero Tolerance Narkoba...
Zero Tolerance Narkoba dan Ponsel, Lapas Pekanbaru Intensifkan Razia Gabungan
Tim Khusus Pj Gubernur...
Tim Khusus Pj Gubernur Banten Segera Tindak Distributor Miras di Kramatwatu Serang
Polisi Amankan Puluhan...
Polisi Amankan Puluhan Suporter saat Laga Borneo FC vs Persija Jakarta
Oknum ASN di Kebumen...
Oknum ASN di Kebumen Jual Miras, Ada Bunker di Bawah Dapur Rumah
Polisi Razia THM Tersembunyi...
Polisi Razia THM Tersembunyi di Jalan Braga Bandung, Pengunjung Terkejut
Polres Bojonegoro Musnahkan...
Polres Bojonegoro Musnahkan 354 Botol Miras, Hasil Operasi Pekat Bulan Ramadan
Razia Jelang Mudik Lebaran,...
Razia Jelang Mudik Lebaran, Petugas Temukan Bus dengan Kaca Depan Retak dan Ban Vulkanisir
Menolak Tenggak Miras,...
Menolak Tenggak Miras, Seorang Pemuda Dihajar 3 Rekannya dan Motor Dibakar
Rekomendasi
Siti Fadila, Wisudawan...
Siti Fadila, Wisudawan Termuda UGM yang Raih Gelar Magister di Usia 22 Tahun
4 Potret Renata Kusmanto,...
4 Potret Renata Kusmanto, Istri Fachri Albar yang Jadi Sorotan Netizen
Houthi Yaman Tembak...
Houthi Yaman Tembak Jatuh 7 Drone AS Senilai Rp3,4 Triliun dalam 6 Pekan
Berita Terkini
MNC Peduli Salurkan...
MNC Peduli Salurkan Buku Bacaan untuk Galakkan Literasi Anak di Pandai Sikek Tanah Datar
7 jam yang lalu
DPRD Jakarta Minta Dispenda...
DPRD Jakarta Minta Dispenda Jeli Kawal Kebijakan Penurunan Pajak Tarif BBM Kendaraan
8 jam yang lalu
Wali Kota Jaksel Dukung...
Wali Kota Jaksel Dukung Program Mainstreaming HAM untuk ASN dan Masyarakat
8 jam yang lalu
JEC Luncurkan Matapedia...
JEC Luncurkan Matapedia Ensiklopedia Digital Pertama di Indonesia
9 jam yang lalu
Resmi Pimpin Partai...
Resmi Pimpin Partai Perindo Maluku, Welhelm Daniel Kurnala Targetkan 1 Fraksi di Pileg 2029
9 jam yang lalu
Pemkot Kediri Meralat...
Pemkot Kediri Meralat Jabatan Kaesang Pangarep, Ini Alasannya
9 jam yang lalu
Infografis
Ratusan Mahasiswa Asing...
Ratusan Mahasiswa Asing Berbakat Terancam Kehilangan Masa Depan di AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved