Ramai Penangkapan Terduga Teroris, Polisi Perketat Pengamanan Sidang Habib Rizieq

Selasa, 30 Maret 2021 - 09:04 WIB
loading...
Ramai Penangkapan Terduga...
Polisi memasang barikade di sekitar Pengadilan Negeri Jakarta Timur, Selasa (30/3/2021). Foto: SINDOnews/Okto Rizki Alpino
A A A
JAKARTA - Polisi memperketat pengamanan sidang lanjutan perkara kasus kerumunan dan tes swab dengan terdakwa Habib Rizieq Shihab , di Pengadilan Negeri Jakarta Timur, Selasa (30/3/2021) ini. Pengamanan diperketat pascapenangkapan beberapa terduga teroris di Jakarta, Tangerang Selatan, dan Bekasi.



Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Yusri Yunus menyebutkan, sebanyak 1.194 personel gabungan TNI-Polri disiagakan untuk mengamankan jalannya persidangan Habib Rizieq.

"Ada 1.194 personel pengamanan," ujarnya, Selasa (30/3/2021).



Polisi juga juga akan memasang barikade kawat berduri di sekitar Pengadilan Negeri Jakarta Timur. Sehingga, tidak semua orang mudah berlalu-lalang masuk area pengadilan.

"Sekarang kita pasang kawat barikade di situ, jadi kita sortir yang ada di sana," bebernya.



Diketahui, PN Jakarta Timur kembali menggelar sidang lanjutan kasus karantina kesehatan dengan terdakwa Habib Rizieq Shihab, hari ini. Sidang beragendakan tanggapan Jaksa Penuntut Umum (JPU) terhadap nota keberatan atau eksepsi terdakwa.

Dalam sidang hari ini Habib Rizieq Shihab kembali dihadirkan di ruang sidang sebagaimana sidang sebelumnya.

Kepala Humas Pengadilan Negeri Jakarta Timur, Alex Adam Faisal mengatakan, persidangan akan dimulai pukul 09.00 WIB dengan menghadirkan terdakwa di ruang sidang.

(thm)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Densus 88 Amankan Tiga...
Densus 88 Amankan Tiga Terduga Teroris Jaringan MIT di Palu
Selain Montir Bengkel,...
Selain Montir Bengkel, Densus 88 Tangkap Pedagang Donat di Bekasi
Pemuda Terduga Teroris...
Pemuda Terduga Teroris di Bekasi Sudah Diintai Sejak Juli 2024
Densus 88 Gelar Penangkapan...
Densus 88 Gelar Penangkapan di Bekasi, Montir Bengkel Diduga Pelaku Teroris
Densus 88 Tangkap Terduga...
Densus 88 Tangkap Terduga Teroris di Bekasi
Jelang Kedatangan Paus...
Jelang Kedatangan Paus Fransiskus, 545 Aparat Gabungan Jaga Kedubes Vatikan
Pengamanan Gedung DPR...
Pengamanan Gedung DPR Diperketat, Dilindungi Pagar Beton dan Kawat Berduri
Tangkap 2 Teroris di...
Tangkap 2 Teroris di Jakbar, Densus 88 Sita Airsoft Gun hingga Bahan Kimia Peledak
Densus 88 Pastikan Tangkap...
Densus 88 Pastikan Tangkap 1 Tersangka Teroris di Kota Batu
Rekomendasi
Selain 15 Pos Kementerian/Lembaga,...
Selain 15 Pos Kementerian/Lembaga, Komisi I DPR Pertimbangkan TNI Aktif Bisa Jabat di Badan Perbatasan Nasional
Penerapan KUHP Baru...
Penerapan KUHP Baru 2026, LBH Ansor: Semangat Lepas dari Warisan Kolonial
Eliano Reijnders Dikabarkan...
Eliano Reijnders Dikabarkan Masuk Radar Transfer Klub Prancis
Berita Terkini
Korban Tewas Kebakaran...
Korban Tewas Kebakaran Kapal Tanker Ronggolawe dan Tug Boat Bertambah Jadi 3 Orang
4 menit yang lalu
Banjir dan Longsor Terjang...
Banjir dan Longsor Terjang Kota Padangsidimpuan, Satu Orang Tewas
15 menit yang lalu
Bela sang Adik, Penyanyi...
Bela sang Adik, Penyanyi Dangdut Serli KDI Malah Jadi Korban Penganiayaan
48 menit yang lalu
BMKG: Gempa M5,2 Bayah...
BMKG: Gempa M5,2 Bayah Banten Masuk Kategori Megathrust Event, Tak Berpotensi Tsunami
1 jam yang lalu
INH-Komunitas Ojol Rawamangun...
INH-Komunitas Ojol Rawamangun Bersih-bersih Masjid dan Bagikan Makanan Buka Puasa
1 jam yang lalu
Terduga Pembakar Gerbong...
Terduga Pembakar Gerbong KA di Stasiun Tugu Yogya Di-blacklist Tak Boleh Naik Kereta
1 jam yang lalu
Infografis
Gara-gara Senggolan...
Gara-gara Senggolan Motor, Polisi Tembak Paskibra di Semarang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved