Ekspor Langsung Perikanan Manado-Singapura Diluncurkan, Jadi Solusi di Tengah Pandemi

Senin, 08 Maret 2021 - 14:21 WIB
loading...
A A A


Sementara itu, Menteri Kelautan dan Perikanan (KKP), melalui Kepala Badan Karantina Ikan Pengendalian Mutu dan Keamanan Hasil Perikanan, Rina mengungkapkan, agar upaya ekspor langsung yang tidak mudah ini, dijaga keberlanjutannya.

"Terobosan ekspor langsung suatu hal yang tidak mudah dilakukan di tengah pandemi COVID-19 yang dapat tekanan kuat. Nilai ekspor kita tercatat Rp1,9 triliun, yang dapat ditingkatkan lagi dengan ekspor ke Singapura," paparnya.

Menkeu melalui Dirjen Bea Cukai, Heru Pambudi, sangat mendukung upaya ekspor langsung produk perikanan, yang menjadikan Manado, sebagai super hub, sehingga mengurangi pos transit yang panjang. Dari waktu tempuh 9-18 jam menjadi 3,5 jam.



"Meski kita lakukan secara bertahap, namun langkah ekspor langsung telah memutus siklus ekspor yang panjang yang secara langsung akan mengurangi biaya, seperti biaya logistik, waktu dan kualitas yang masih mahal," bebernya.

Dubes Berkuasa Penuh Indonesia untuk Singapura, Suryo Pratomo juga memberikan apresiasi, karena ekspor langsung mampu menjawab kebutuhan Singapura. "Singapura memberikan kemudahan bagi importir dan eksportir yang masuk Singapura, dengan sertifikasi produk. Singapura juga punya potensi yang sangat besar, kesempatan bagi dunia usaha, pemerintah Dirjen Bea Cukai, perdagangan, Kementerian Perikanan untuk meningkatkan ekspor," ungkapnya.
(eyt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Agus Winarto Nakhodai...
Agus Winarto Nakhodai Kantor Imigrasi Surabaya, Ramdhani Geser ke Sulawesi Utara
Gempa M5,5 Guncang Melonguane...
Gempa M5,5 Guncang Melonguane Sulut, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami
Gempa Magnitudo 4,3...
Gempa Magnitudo 4,3 Guncang Tutuyan di Sulawesi Utara
Hilirisasi Kemiri, BUMDes...
Hilirisasi Kemiri, BUMDes Ngada Siap Ekspor Minyak Rambut hingga Pelembab Kulit
Tuai Banyak Dukungan...
Tuai Banyak Dukungan dari Lintas Agama Bukti Elly Lasut Pemimpin Tinggi Toleransi
Visi dan Program Elly...
Visi dan Program Elly Lasut Sejalan Kebutuhan Masyarakat Desa di Sulut
Bea Cukai Magelang Kawal...
Bea Cukai Magelang Kawal Ekspor 27 Ton Briket Arang ke Malaysia
Elly Lasut Dinilai sebagai...
Elly Lasut Dinilai sebagai Cagub Sulut dengan Program Pendidikan yang Teruji
Bawa Vibes Positif,...
Bawa Vibes Positif, Elly Lasut Bawa Harapan Baru untuk Sulut
Rekomendasi
Penerimaan Pajak Februari...
Penerimaan Pajak Februari 2025 Anjlok 30,2%, Hanya Terkumpul Rp187,8 Triliun
Revisi UU Sisdiknas,...
Revisi UU Sisdiknas, Wakil Ketua Komisi X: Pemerintah Pusat Akan Ambil Alih Tata Kelola Guru
Belanja Pemerintah Pusat...
Belanja Pemerintah Pusat Tembus Rp211,5 Triliun, Paling Boros Buat Gaji PNS dan Bansos
Berita Terkini
Persekusi di Garut Bentuk...
Persekusi di Garut Bentuk Ekspresi Keagamaan Berlebihan
16 menit yang lalu
Menteri ATR/BPN Serahkan...
Menteri ATR/BPN Serahkan 42 Sertifikat HPL Seluas 32.000 Hektare kepada KSAD
44 menit yang lalu
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
55 menit yang lalu
Jejak Karier AKBP Heti...
Jejak Karier AKBP Heti Patmawati, Polwan dengan Penugasan Baru sebagai Kapolres Lampung Timur
1 jam yang lalu
Pencurian Bermodus Tukar...
Pencurian Bermodus Tukar Uang di Apotek Cisalak Depok, Pelaku Gasak Rp1,4 Juta
1 jam yang lalu
14 Ton MinyaKita Palsu...
14 Ton MinyaKita Palsu Disita Polda Jatim karena Diisi Minyak Curah
1 jam yang lalu
Infografis
5 Fakta 2024 Jadi Tahun...
5 Fakta 2024 Jadi Tahun Kemenangan Rusia di Perang Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved