Geger, Warga Tasikmalaya Ditemukan Tewas Membusuk Dalam Rumah

Kamis, 04 Maret 2021 - 09:35 WIB
loading...
Geger, Warga Tasikmalaya...
Warga Cieunteung, Kecamatan Cihideung, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat digegerkan dengan tewasnya seorang pria bernama Dede Herdiana (47). iNews TV/Asep
A A A
TASIKMALAYA - Warga Cieunteung, Kecamatan Cihideung, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat digegerkan dengan tewasnya seorang pria bernama Dede Herdiana (47), Rabu (3/3/2021) sore. Jasad warga Kecamatan Cipedes itu ditemukan pertamakali oleh istrinya. Korban dalam keadaan tergeletak di lantai dua rumah saudaranya.

Polisi dari tim unit identifikasi Polresta Tasikmalaya bersama Polsek Cihideung yang datang ke lokasi kejadian langsung melakukan olah TKP. Saat dilakukan olah TKP, kondisi jasad korban sudah membengkak dan mengeluarkan bau tak sedap.

Hasil olah TKP sementara, korban yang mengisi rumah kerabatnya itu sudah sepekan tak berkomunikasi dengan istrinya yang tinggal beda rumah. Polisi tak menemukan tanda-tanda kekerasan pada tubuh korban. "Namun menurut pengakuan pihak keluarga/ korban mempunyai riwayat penyakit lambung," ujar Kapolsek Cihideung, Kompol Zenal Muttaqin. Baca: Wanita Cantik yang Videonya Viral Pamer Plat Nomor TNI di Tik Tok, Ditangkap POM TNI.

Guna mengetahui secara pasti penyebab kematian korban, polisi membawa jasad korban ke kamar jenazah RSUD Dokter Soekardjo untuk dilakulan visum. Baca Juga: Medan Labuhan Memanas, Tawuran Antar Remaja Pecah di Jalanan.
(nag)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ditangkap Polisi, Ini...
Ditangkap Polisi, Ini Tampang Bengis Pembunuh Pria Dalam Karung di Tangerang!
Petani Huma di Sukabumi...
Petani Huma di Sukabumi Tewas Tertembak Peluru Nyasar Pemburu Babi Hutan
Polres Tangerang: Ada...
Polres Tangerang: Ada Luka Benda Tajam di Wajah dan Tangan Mayat Dalam Karung
All Out Kawal Pemerintahan...
All Out Kawal Pemerintahan Dedi Mulyadi-Erwan, Partai Perindo Siap Kolaborasi Bangun Jawa Barat Lebih Maju
Dedi Mulyadi Larang...
Dedi Mulyadi Larang Adanya Sumbangan di Jalan Raya Mulai Hari Ini
Identitas Mayat Pria...
Identitas Mayat Pria Terikat Mengapung di Kali Anyar Solo Terungkap
Garda Satu Apresiasi...
Garda Satu Apresiasi Kebijakan Dedi Mulyadi Hapus Tunggakan Pajak Kendaraan
Mayat Mr X Berambut...
Mayat Mr X Berambut Cepak Mengambang di Kali Cengkareng Drain
Asahan Gempar! Mayat...
Asahan Gempar! Mayat Pasutri Ditemukan Membusuk di Atas Kasur, Terungkap Penyebabnya
Rekomendasi
Bank Mandiri Salurkan...
Bank Mandiri Salurkan KUR Rp12,8 Triliun hingga Maret 2025
Wamen Juri Ardiantoro...
Wamen Juri Ardiantoro Bela Gibran soal Monolog: Pekerjaan Wapres Bicara, Masa Dilarang
Jangan Remehkan Mobil...
Jangan Remehkan Mobil Polisi Jepang Ternyata Segini Kecepatannya
Berita Terkini
Kecelakaan Beruntun...
Kecelakaan Beruntun di Tol Jagorawi KM 22+200, Lalu Lintas Arah Jakarta Padat
53 menit yang lalu
Legislator Perindo Hadiri...
Legislator Perindo Hadiri Lebaran Sekampung Rawa Buaya: Budaya Betawi Harus Dikembangkan
1 jam yang lalu
Bandara Jenderal Ahmad...
Bandara Jenderal Ahmad Yani Semarang Kembali Berstatus Internasional
1 jam yang lalu
Ngaku Buser, 2 Polisi...
Ngaku Buser, 2 Polisi Gadungan Peras Kuli Bangunan Pakai Korek Api Berbentuk Pistol
1 jam yang lalu
Pramono-Rano Karno Minta...
Pramono-Rano Karno Minta Dikritik Ribuan Kader PDIP Jakarta: Jangan Ragu!
2 jam yang lalu
Astaga! 8 Tahanan Polres...
Astaga! 8 Tahanan Polres Lahat Kabur usai Jebol Dinding Sel, Kok Bisa?
3 jam yang lalu
Infografis
Pentagon: China Bisa...
Pentagon: China Bisa Hancurkan Semua Kapal Induk AS dalam 20 Menit
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved