Enam Wilayah di Luwu Utara Diminta Waspada Cuaca Ektrem

Sabtu, 20 Februari 2021 - 17:21 WIB
loading...
Enam Wilayah di Luwu...
Enam wilayah di Luwu Utara diminta waspada cuaca ekstrem. Foto: Istimewa
A A A
LUWU UTARA - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika ( BMKG ) Wilayah IV Makassar melalui Stasiun Klimatologi Kelas I Maros, mengeluarkan status siaga cuaca ekstrem di beberapa wilayah Sulsel, termasuk di enam wilayah Luwu Utara.

“Hari ini, berpotensi terjadi curah hujan tinggi di sebagian Sulsel bagian utara khususnya di sebagian kecil Luwu, Luwu Utara dan Luwu Timur dengan potensi siaga,” begitu rilis BMKG melalui Stasiun Klimatologi Maros yang dirilis hari ini, Sabtu (20/2/2021).

Baca Juga: DPRD Luwu Utara Umumkan Indah-Suaib sebagai Bupati dan Wabup Terpilih

BMKG memperkirakan Kondisi ini akan berlangsung hingga 3 dasarian berikutnya. Dalam rilis BMKG Stasiun Klimatologi Kelas I Maros terkait peringatan dini curah hujan tinggi update 20 Februari 2021, ada enam wilayah di Luwu Utara masuk status siaga cuaca ekstrem.

Keenam wilayah itu adalah Kecamatan Baebunta, Malangke, Malangke Barat, Mappedeceng, Masamba dan Sukamaju. Untuk itu, masyarakat diminta tetap meningkatkan kewaspadaan terhadap dampak curah hujan tinggi hari ini.

Baca Juga: Bupati Luwu Utara Ajak ASN Laporkan SPT Lewat E-Filing
(agn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
BMKG: Operasi Modifikasi...
BMKG: Operasi Modifikasi Cuaca Kurangi Curah Hujan di Jabodetabek hingga 60%
3 Kecamatan di Karawang...
3 Kecamatan di Karawang Banjir hingga 2 Meter, 10.180 Jiwa Terdampak
Percepat Penanganan...
Percepat Penanganan Banjir, Wakil Wali Kota Tangsel Tambah Delapan Pompa Air
Banjir Setinggi Leher...
Banjir Setinggi Leher Orang Dewasa Masih Genangi Rumah Warga di Pengadegan
Bupati Instruksikan...
Bupati Instruksikan BPBD dan Dinsos Segera Bantu Warga Terdampak Banjir
Banjir Terjang Pusat...
Banjir Terjang Pusat Perbelanjaan Mega Bekasi Hypermall, Pengunjung Berhamburan
Puluhan Mobil Terendam...
Puluhan Mobil Terendam Banjir di Boulevard Raya Galaxy, Begini Penampakannya
Banjir Rendam Puluhan...
Banjir Rendam Puluhan Rumah dan Ruas Jalan, Terparah di Rawajati Jaksel Capai 3 Meter
Banjir Terjang Kabupaten...
Banjir Terjang Kabupaten Bogor, Satu Warga Hilang Terseret Arus
Rekomendasi
Daftar 10 Polwan Cantik...
Daftar 10 Polwan Cantik jadi Kapolres Setelah Mutasi Maret 2025, Ini Nama-namanya
Cara Mudah Buat SKCK...
Cara Mudah Buat SKCK Online untuk Rekrutmen Bersama BUMN 2025
GP Ansor Dorong Pemerintah...
GP Ansor Dorong Pemerintah Bentuk Badan Penerimaan Negara
Berita Terkini
Menteri ATR/BPN Serahkan...
Menteri ATR/BPN Serahkan 42 Sertifikat HPL Seluas 32.000 Hektare kepada KSAD
19 menit yang lalu
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
31 menit yang lalu
Jejak Karier AKBP Heti...
Jejak Karier AKBP Heti Patmawati, Polwan dengan Penugasan Baru sebagai Kapolres Lampung Timur
36 menit yang lalu
Pencurian Bermodus Tukar...
Pencurian Bermodus Tukar Uang di Apotek Cisalak Depok, Pelaku Gasak Rp1,4 Juta
39 menit yang lalu
14 Ton MinyaKita Palsu...
14 Ton MinyaKita Palsu Disita Polda Jatim karena Diisi Minyak Curah
1 jam yang lalu
Ramadan Street Carnival...
Ramadan Street Carnival Bintaro, Dorongan Baru bagi UMKM dan Ekonomi Masyarakat
1 jam yang lalu
Infografis
Kapal Selam Nuklir AS...
Kapal Selam Nuklir AS Muncul di Korea Selatan, Korea Utara Marah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved