Ratusan WBP Kasus Narkoba Rutan Makassar Jalani Program Rehabilitasi

Rabu, 27 Januari 2021 - 21:42 WIB
loading...
A A A
"Sehingga setelah bebas dapat menjalankan fungsi sosialnya dengan baik di lingkungan masyarakat,” tegasnya.

Sementara itu, Kepala BNNP Sulsel, Giri Prawijaya mengapresiasi langkah yang dilakukan jajaran pemasyarakatan. Ia berharap kegiatan pembukaan ini bukan hanya bersifat seremonial belaka, tapi bisa bersama-sama menyukseskannya.



Dalam kesempatan ini, Giri memperkenalkan tagline terbaru BNN , salah satunya ‘war on drugs’ dan menjadikan Indonesia BERSINAR. "Terima kasih kepada tuan rumah dan seluruh panitia kami sangat menghargai kegiatan ini, berharap Rutan juga bisa BERSINAR," imbuhnya

"Mari saling bersinergi, saling mengisi dan saling melindungi. Karena sekuat dan sedetil apapun kita bekerja tanpa adanya dukungan batin person to person, itu tidak akan bisa berjalan maksimal dan MoU hanya sebatas di atas kertas,” harap Giri menutup.
(luq)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2038 seconds (0.1#10.140)