Basmin Kenang Bahrum Daido sebagai Sosok Santun dan Bertanggung Jawab

Minggu, 03 Januari 2021 - 19:08 WIB
loading...
A A A
"Saya ucapkan selamat jalan saudaraku, abadi dan tenanglah di sana, dan kepada keluarga yang di tinggalkan semoga selalu diberi kesabaran untuk menerima cobaan ini," kuncinya.

Untuk diketahui, Bahrum Daido semasa hidupnya pernah menjabat sebagai Wakil Bupati Luwu dan Bupati Luwu periode 2004-2009.

Setelah itu, pemilu 2009, ia terpilih sebagai anggota DPR RI . Pada pemilu 2014 kembali terpilih sebagai anggota DPR RI periode 2014-2019.

Informasi yang dirangkum SINDOnews, Bahrum Daido menghembuskan nafas terakhirnya pada pukul 11.45 WIB di Rumah Sakit MMC Kuningan, Jakarta, Sabtu (2/1/2021).



Menurut kerabat dekatnya, Almarhum sebelum meninggal setelah dirawat beberapa hari di rumah sakit dengan kondisi kritis.

Keluarga dekat Almarhum, juga tidak menampik jika hasil swab almarhum menunjukan positif Covid-19 sehingga jenazah dimakamkan dengan protokol kesehatan hari itu juga.
(luq)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1874 seconds (0.1#10.140)