Pengamat UGM Sebut Risma Lebih Bijak Mengundurkan Diri Sebagai Wali Kota Surabaya

Rabu, 23 Desember 2020 - 23:55 WIB
loading...
Pengamat UGM Sebut Risma...
Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini. Foto/Dok
A A A
YOGYAKARTA - Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini resmi dilantik menjadi Menteri Sosial (Mensos) oleh presiden Joko Widodo (Jokowi) di Jakarta, Rabu (23/12/2020).

Namun, pasca dilantik Risma tidak mengundurkan diri sebagai wali kota Surabaya. Hal ini mengacu pada pasal 78 ayat (1) dan (2) UU No 23/2014 tentang pemerinah daerah yang menyebutkan pimpinan daerah diberhentikan karena diberi tugas dalam jabatan oleh presiden agar tidak rangkap jabatan.

Mengenai hal ini, pengamat Sosial UGM Hempri Suyatna mengatakan, karena sudah menjadi Mensos, akan lebih bijak Risma mengundurkan diri daripada mundur diberhentikan presiden.

“Ini akan menjadi contoh yang baik bagi seorang pemimpin,” kata Hempri kepada MNC Portal Indonesia (MPI), Rabu (23/12/2020) malam.

Hemprti menjelaskan, dengan tidak menjabat sebagai wali kota Surabaya lagi, maka Risma juga akan lebih fokus di Kementerian Sosial (Kemensos).

(Baca juga: Risma Rangkap Jabatan, Pengamat Hukum Tata Negara: Apa yang Mau Dipertahankan?)

Sebab, tantangan di Kemensos lebih komplek. Apalagi citra Kemensos yang kurang baik karena korupsi bantuan sosiak (bansos) dari Mensos sebelumnya. “Selain itu kondisi pandemi ini kan butuh perhatian serius untuk penanganannya,” jelasnya.

Hal lain yang juga harus dilakukan Risma, kata dia, yakni segera melakukan evaluasi untuk program-program perlindungan sosial 2020 sehingga 2021 lebih baik sehingga dengan fokus kerja juga akan meningkatkan citra Kemensos.

(Baca juga: Sewa Kamar Kos untuk Berhubungan Seks, 2 Pelajar SMK Digerebek)

“Dengan fokus kerja di Kemensos, maka program kerja kinerja dan citra kemensos juga akan baik,” tuturnya.
(boy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ceramah di Masjid UGM...
Ceramah di Masjid UGM Dipadati Ribuan Jemaah, Anies Baswedan Selalu Dinanti
PosIND Pastikan Penyaluran...
PosIND Pastikan Penyaluran Bansos PKH dan Sembako di Garut Tepat Sasaran
Kantorpos Cililin Salurkan...
Kantorpos Cililin Salurkan Bansos PKH dan Sembako Tahap 3 dan 4 ke 2195 KPM
Salurkan Bansos PKH...
Salurkan Bansos PKH dan Sembako di Batam, kantorpos Tuai Apresiasi KPM
Bansos Atensi Yapi,...
Bansos Atensi Yapi, Penerima Terbantu Diantarkan Langsung Petugas Kantorpos
Penyaluran Bansos Atensi...
Penyaluran Bansos Atensi Yapi di Semarang, 15.000 Anak Dapat Bantuan
Permudah Penerima Bantuan,...
Permudah Penerima Bantuan, PosIND Salurkan Bansos Atensi Yapi Door to Door
Gandeng PosIND, Kemensos...
Gandeng PosIND, Kemensos Salurkan Bansos ke 1.695 Anak Yatim, Piatu, dan Yatim Piatu
Raih 312 Suara, Risma...
Raih 312 Suara, Risma Menang Mutlak di TPS Sendiri
Rekomendasi
Pertaruhan Patrick Kluivert...
Pertaruhan Patrick Kluivert dan Kebijakan Naturalisasi Diuji!
19 Kota dengan Transportasi...
19 Kota dengan Transportasi Terbaik di Dunia, Jakarta Peringkat Berapa?
9 Fakta Kucing Caracal...
9 Fakta Kucing Caracal yang Berani Menyerang Tentara Israel dan Dijuluki Agen Hamas
Berita Terkini
Ramadan Berbagi Bersama...
Ramadan Berbagi Bersama PSI, Santunan hingga Mudik Gratis
50 menit yang lalu
9 Irjen Polisi yang...
9 Irjen Polisi yang Sudah Setahun Lebih Duduki Jabatan Kapolda, Nomor 1 Eks Ajudan Jokowi
1 jam yang lalu
5 Pangdam Termuda di...
5 Pangdam Termuda di Indonesia setelah Mutasi TNI Maret 2025, 2 di Antaranya Baru 49 Tahun
3 jam yang lalu
Perjalanan 7 Tahun Pulihkan...
Perjalanan 7 Tahun Pulihkan Pendidikan Lombok lewat CSR Berkelanjutan di Pesantren
5 jam yang lalu
Mudik Lebaran, 157.372...
Mudik Lebaran, 157.372 Orang dan 36.061 Kendaraan dari Jawa Menyeberang ke Sumatera
6 jam yang lalu
Demo Tolak UU TNI Berujung...
Demo Tolak UU TNI Berujung Gedung DPRD Kota Malang Dibakar, Ketua Dewan Ungkap Estimasi Kerugian
7 jam yang lalu
Infografis
NASA Ungkap Penyebab...
NASA Ungkap Penyebab Kota New York Tenggelam Lebih Cepat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved