Kurva COVID-19 Naik, Pembelajaran Tatap Muka Januari Harus Dikaji Ulang

Jum'at, 27 November 2020 - 22:18 WIB
loading...
Kurva COVID-19 Naik,...
Ketua DPRD Jateng Bambang Kusriyanto memantau pelaksanaan protokol kesehatan COVID-19 di Salatiga, Jumat (27/11/2020). Foto/Ist
A A A
SALATIGA - Kurva angka COVID-19 di Jawa Tengah hingga saat ini masih menunjukkan peningkatan. Karena itu, DPRD Jawa Tengah meminta rencana pembelajaran tatap muka (PTM) yang akan dimulai pada Januari 2020 harus dikaji.

Ketua DPRD Jawa Tengah Bambang Kusriyanto mengatakan, kesehatan dan keselamatan pelajar lebih utama. Jadi alangkah baiknya jika pembelajaran tetap dilakukan secara daring (online) hingga kurva angka COVID-19 menurun dan landai.

(Baca juga: Ngaku Satgas COVID-19, Pasangan Ini Hipnotis 23 Korban dan Raup Rp150 Juta)

"Angka penyebaran COVID-19 di Jawa Tengah tinggi. Kami minta kebijakan pembelajaran tatap muka dimulai pada Januari 2021 dikaji ulang," kata Bambang Kusriyanto saat memantau penerepan protokol kesehatan COVID-19 di Salatiga, Jumat (27/11/2020).

(Baca juga: Disiksa Keji oleh Majikan di Malaysia, TKI asal Cirebon Dibiarkan Tidur di Teras)

Dia menyebut, berdasarkan informasi dari pemerintah pusat, vaksin COVID-19 baru tersedia pada Januari 2021. Sehingga sebelum vaksin tersebut ada, maka benteng pertahanan melawan COVID-19 yang paling ampuh adalah penerapan protokol kesehatan.

Maka dari itu, kata Bambang, masyarakat harus bersabar dan patuh terhadap protokol kesehatan. "Sabar dulu agar penanganan kasus di Jawa Tengah bisa optimal. Patuhi protokol kesehatan, itu kuncinya untuk terhindari dari COVID-19," katanya.

Terkait libur panjang Natal dan tahun baru 2021, Bambang menilai perlu dikurangi. Ini untuk menekan mobilisasi warga. Ini untuk mencegah munculnya kluster baru. "Dan saat ini, operasi masker (protokol kesehatan) harus digencarkan hingga COVID-19 menurun," ujarnya.
(shf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Waduh, Puluhan Bus Sekolah...
Waduh, Puluhan Bus Sekolah di Bandung Era Ridwan Kamil Jadi Barang Rongsokan
Pramono Bakal Bangun...
Pramono Bakal Bangun Sekolah Khusus Disabilitas di Setiap Kota dan Kabupaten Jakarta
Di Hadapan Wapres Gibran,...
Di Hadapan Wapres Gibran, Pj. Gubernur Jatim Kenalkan Keunggulan SMANOR
Miris, SMP di Kaki Gunung...
Miris, SMP di Kaki Gunung Argopuro Ini Hanya Miliki Lima Siswa
Inovatif, DPRD Salatiga...
Inovatif, DPRD Salatiga Ubah Lobi Kantor Jadi Ruang Literasi Hukum
Sekolah Damai di Aceh...
Sekolah Damai di Aceh Tanamkan Nilai-nilai Perdamaian dan Toleransi
Tak Terima Anak Dianiaya,...
Tak Terima Anak Dianiaya, Orang Tua Siswa di Cianjur Akan Polisikan Guru Matematika
Tingkatkan Kualitas,...
Tingkatkan Kualitas, 6 Sekolah di Kabupaten Serang Terima Bantuan
Puncak Gernas BBI dan...
Puncak Gernas BBI dan BBWI Meriahkan HUT ke-79 Provinsi Jateng di Salatiga
Rekomendasi
Tinggi Peminat, Jurusan...
Tinggi Peminat, Jurusan Ilmu Komunikasi UNJ Jadi Prodi Terketat di SNBP 2025
5 Contoh Kultum Lailatul...
5 Contoh Kultum Lailatul Qadar, yang Bisa Dipelajari atau Dijadikan Referensi
ITS Terima 1.547 Mahasiswa...
ITS Terima 1.547 Mahasiswa di SNBP 2025, Kamu Termasuk?
Berita Terkini
Pemkab Bekasi Raih Penghargaan...
Pemkab Bekasi Raih Penghargaan Zona Hijau Pelayanan Publik
27 menit yang lalu
Profil Kajati Sultra...
Profil Kajati Sultra Raimel Jesaja yang Pernah Sikat Mantan Bupati Konut dan Bongkar Korupsi di Sumsel
37 menit yang lalu
Partai Perindo Manggarai...
Partai Perindo Manggarai Barat Tempati Kantor Baru, Kian Solid dan Terus Hadir di Tengah Masyarakat
40 menit yang lalu
Saling Ejek, Motif Pengeroyokan...
Saling Ejek, Motif Pengeroyokan Jukir Minimarket hingga Tewas di Cimaung Bandung
55 menit yang lalu
2 Anggota DPRD Medan...
2 Anggota DPRD Medan Baku Hantam di Toilet Gedung Dewan
2 jam yang lalu
Bantu Warga Riau, Pelindo...
Bantu Warga Riau, Pelindo Gelar Berbagi Ramadan
2 jam yang lalu
Infografis
5 Cara Mencegah Lonjakan...
5 Cara Mencegah Lonjakan Covid-19 di Momen Libur Nataru
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved