Sempat Alami Gangguan, Pasokan Listrik di Jakarta Kembali Normal

Minggu, 01 November 2020 - 15:29 WIB
loading...
Sempat Alami Gangguan,...
Hujan deras disertai petir yang terjadi di wilayah Jabodetabek menyebabkan sejumlah saluran udara tegangan extra tinggi (SUTET) 500 KV mengalami gangguan, Minggu (1/11/2020) pukul 12.58 WIB. Ilustrasi/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Hujan deras disertai petir yang terjadi di wilayah Jabodetabek menyebabkan sejumlah saluran udara tegangan ekstra tinggi (SUTET) 500 KV mengalami gangguan, Minggu (1/11/2020) pukul 12.58 WIB. PLN memohon maaf atas padamnya aliran listrik yang dialami oleh sebagian wilayah Jakarta dan sekitarnya.

SRM General Affairs PLN UID Jakarta Raya Emir Muhaimin mengatakan, saat ini pihaknya tengah berupaya mengatasi masalah tersebut memindahkan beban listrik ke jaringan lainnya. "Saat ini tim tengah melakukan upaya pengecekan dan upaya perbaikan untuk mempercepat pemulihan sistem kelistrikan," ujarnya.

Dia memastikan bahwa proses penormalan terus dilakukan agar tidam mengganggu aktivitas masyarakat di hari terkahri libur panjang dan cuti bersama. "Kami akan segera memberitahukan setiap perkembangan terkait proses recovery tersebut," ungkapnya. (Baca juga; Gangguan Sistem 500 Kv, Sebagian Wilayah Jakarta Alami Pemadaman Listrik )

Pantauan SINDOnews di Jalan Mini III RT 4/3 Kelurahan Bambu Apus, Cipayung, Jakarta Timur nampak aliran listrik di permukiman warga sudah kembali normal. Indah warga sekitar membenarkan sempat terjadi pemadaman saat hujan deras dan angin kencang terjadi pada Minggu (1/11/2020) siang.

"Kalau tadi iya mati listrik, sekarang udah nyala lagi, sinyal juga sempat terganggu sekarang udah normal semua," ujarnya saat ditemui di lokasi. (Baca juga; Pemotor Gelantungan di Atas Jembatan KRL, Ternyata Terobos Jalur Kereta untuk Perpendek Jarak )

Berikut update wilayah sudah menyala aliran listriknya, meliput Cawang,Duren Tiga, Mampang, Danayasa, SCBD, Kemang, Ancol, Setiabudi, Senen, Gambir, Cempaka Mas, Cempaka Putih, Angke, Rawamangun, Gandaria, dan Bekasi.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Listrik di Lebak Padam...
Listrik di Lebak Padam Berjam-jam usai Tiang Roboh Disapu Angin
Sinergi Kepolisian dan...
Sinergi Kepolisian dan PLN: Amankan Listrik Ilegal di Wilayah Cikarang demi Keselamatan Warga Jelang Nataru
Jakarta Gelap Gulita...
Jakarta Gelap Gulita Akibat Pemadaman Listrik Serentak
Dukung Kreativitas Generasi...
Dukung Kreativitas Generasi Muda, PLN Mobile Sukseskan DN 65 SMADA Teenage Dream
Jatiasih Bekasi Mati...
Jatiasih Bekasi Mati Lampu Seharian, Warga Ngungsi
IT PLN Jadi Kampus Pertama...
IT PLN Jadi Kampus Pertama Jakarta Sediakan SPKLU
4 Kecamatan dan 21 Desa...
4 Kecamatan dan 21 Desa di Kabupaten Luwu Dukung Operasional MDA
Petugas PLN Tewas Tersengat...
Petugas PLN Tewas Tersengat Listrik saat Perbaiki Jaringan di Lampung Timur
Cegah Kekerasan Terhadap...
Cegah Kekerasan Terhadap Anak dan KBG di Bandung Barat, PLN Gelar Sosialisasi
Rekomendasi
Lestarikan Terumbu Karang,...
Lestarikan Terumbu Karang, PHE ONWJ Kembangkan Inovasi Paranje
Katanya Gencatan Senjata,...
Katanya Gencatan Senjata, tapi Israel Bunuh Lebih dari 150 Orang di Gaza
Putri Diana Rahasiakan...
Putri Diana Rahasiakan Jenis Kelamin Pangeran Harry dari Raja Charles yang Ingin Anak Perempuan
Berita Terkini
Aksi Penggerudukan Rapat...
Aksi Penggerudukan Rapat Panja RUU TNI di Hotel Mewah Dilaporkan ke Polda Metro
5 menit yang lalu
Jelang Mudik 2025, Polresta...
Jelang Mudik 2025, Polresta Bandung Larang Bus Gunakan Klakson Telolet
21 menit yang lalu
Sungai Cimande Meluap,...
Sungai Cimande Meluap, 718 Rumah di Sumedang Terendam Banjir
55 menit yang lalu
Dentuman Keras Iringi...
Dentuman Keras Iringi Erupsi Gunung Marapi, Warga Berhamburan Keluar Rumah
2 jam yang lalu
Kisah Mantan KSAD Jenderal...
Kisah Mantan KSAD Jenderal Dudung yang Ditempeleng Mayor Gaga-gara Koran Jatuh
2 jam yang lalu
Kepala Dinas dan Tiga...
Kepala Dinas dan Tiga Anggota DPRD OKU Terjaring OTT KPK
3 jam yang lalu
Infografis
Kereta Listrik Bertenaga...
Kereta Listrik Bertenaga Baterai Pertama di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved