Kebakaran Hebat di Grogol: 45 Rumah Semipermanen dan 70 Pintu Kontrakan Ludes, 295 Jiwa Mengungsi

Rabu, 26 Maret 2025 - 06:25 WIB
loading...
Kebakaran Hebat di Grogol:...
Kebakaran hebat melanda permukiman padat penduduk di Jalan Mawardi Raya RT 6/ RW 4 dan Jalan Makaliwe 1 RT 7/ RW 6, Grogol Petamburan, Jakarta Barat pada Selasa (25/3/2025) malam. FOTO/IST
A A A
JAKARTA - Kebakaran hebat melanda permukiman padat penduduk di Jalan Mawardi Raya RT 6/ RW 4 dan Jalan Makaliwe 1 RT 7/ RW 6, Grogol Petamburan , Jakarta Barat pada Selasa (25/3/2025) pukul 18.28 WIB. Kebakaran menghanguskan 45 rumah semipermanen dan 70 pintu kontrakan dan memaksa 295 jiwa mengungsi.

"45 rumah semi permanen, 70 pintu kontrakan, dan 50 KK serta 295 Jiwa terdampak di RT 6/ RW 4 dan RT 7/ RW 6," kata Kapusdatin BPBD Provinsi DKI Jakarta, M Yohan saat dikonfirmasi, Rabu (26/3).

"Pengungsi 50 KK, 295 jiwa (data sementara) di Jalan Makaliwe 1 (jalanan umum)," tambahnya.



Menurut Yohan, sebanyak 23 unit damkar untuk proses pemadaman kebakaran. Api berhasil dipadamkan Rabu (26/3/2025) pukul 00.25 WIB dini hari.

Sejumlah bantuan telah disalurkan mulai dari air mineral 30 dus, kidswear 30 paket, tenda pengungsian 1 unit, tenda posko 1 unit, dan lainnya.

"Selesai ditangani oleh 23 Unit Disgulkarmat, P2B BPBD, PMI, AGD Dinkes, Dishub, Satpol PP, PLN, Personil PSKB/Tagana Dinsos, Personil Polsek dan Personil Koramil," jelasnya.

Tidak Ada Korban

Sementara itu, Plt Kadis Gulkarmat Jakarta Satriadi Gunawan memastikan tidak ada korban jiwa dalam kebakaran tersebut. "Tidak ada korban jiwa maupun luka anggota maupun masyarakat," kata Satriadi Gunawan, Rabu (26/3/2025).



Satriadi menjelaskan, kebakaran yang terjadi pada pukul 18.27 itu bisa dipadamkan pada pukul 00.21 WIB. Ia menerangkan, bangunan yang terdampak kebarakan merupakan semipermanen. "Kondisi bangunan semi permanen pinggir rel kereta api," ujarnya.

Satriadi menyatakan kebakaran di Grogol Petamburan disebabkan korsleting listrik. Adapun jumlah unit yang dikerahkan sebanyak 23 unit dan 115 personel.
(abd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pertokoan di Malang...
Pertokoan di Malang Kebakaran, Sejumlah Kendaraan Hangus
Gudang Barang Pecah...
Gudang Barang Pecah Belah di Malang Kebakaran, Warga Panik
Apartemen di Kemayoran...
Apartemen di Kemayoran Kebakaran, Api Terlihat di Balkon
Toko Bangunan di Jalan...
Toko Bangunan di Jalan Pahlawan Bandung Ludes Terbakar, Kerugian Capai Rp2 Miliar
Ibu dan Anak Tewas dalam...
Ibu dan Anak Tewas dalam Kebakaran Rumah di Jatiasih Bekasi
Kantor Pajak Padang...
Kantor Pajak Padang Kebakaran, Kerugian Capai Rp400 Juta
Tragis! Ayah dan Anak...
Tragis! Ayah dan Anak Tewas Terjebak Kebakaran Ruko di Surabaya, 3 Orang Selamat Lompat dari Lantai 2
Pabrik Garmen di Kota...
Pabrik Garmen di Kota Bogor Kebakaran, Kerugian Ditaksir Miliaran Rupiah
Toko Mainan di Leuwiliang...
Toko Mainan di Leuwiliang Bogor Kebakaran, Letupan Kembang Api Menyala
Rekomendasi
Mendorong Hilirisasi...
Mendorong Hilirisasi Industri Berbasis Sumber Daya Lokal di Maluku Utara
Perluas Portofolio,...
Perluas Portofolio, Home Credit Tawarkan Pembiayaan Modal Usaha hingga Rp50 Juta
Waketum Perindo Minta...
Waketum Perindo Minta Optimalisasi Dana Desa Rp71 Triliun Tepat Sasaran
Berita Terkini
Polisi Bongkar Kasus...
Polisi Bongkar Kasus Predator Seksual di Jepara, Korban Capai 21 Anak di Bawah Umur
5 menit yang lalu
Anggota DPRA Jalani...
Anggota DPRA Jalani Sidang Kasus Dugaan Penganiayaan Anak di Aceh Barat
1 jam yang lalu
7.000 Hektare Lahan...
7.000 Hektare Lahan TNBBS Dijadikan Perkebunan, 4.517 Orang Huni Kawasan Konservasi Hutan
1 jam yang lalu
Sosialisasi MBG, Warga...
Sosialisasi MBG, Warga Kayong Utara Kalbar Diedukasi Asupan Gizi Terpenuhi
1 jam yang lalu
Bak di Film Laga, 4...
Bak di Film Laga, 4 Pencuri Mobil Kejar-kejaran dengan Polisi di Tol Jakarta-Cikampek
1 jam yang lalu
8 Terdakwa Pabrik Narkoba...
8 Terdakwa Pabrik Narkoba Lolos dari Vonis Hukuman Mati di PN Malang
1 jam yang lalu
Infografis
Rendang dan Gulai Masuk...
Rendang dan Gulai Masuk Daftar Rebusan Terenak di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved