Maju Pilkada Maros, Ilham Nadjamuddin Mundur sebagai ASN

Kamis, 03 September 2020 - 21:51 WIB
loading...
Maju Pilkada Maros,...
Ilham Nadjamuddin menyerahkan surat pengunduran dirinya sebagai ASN kepada Bupati Maros, HM Hatta Rahma pagi tadi, Kamis (3/9/2020). Foto: SINDOnews/Najmi Limonu
A A A
MAROS - Staf Ahli Bidang Sosial Hukum dan Politik Pemerintah Kabupaten Maros, Andi Ilham Nadjamuddin resmi mengundurkandiri sebagai aparatur sipil negara (ASN) . Pengunduran ini dilakukannya karena maju sebagai kontestan pilkada Kabupaten Maros 2020 .

Andi Ilham Nadjamuddin atau akrab disapa AIN, menjadi bakal calon wakil bupati, mendampingi Andi Harmil Mattotorang. Keduanya diusung oleh PKS dan Nasdem .



Surat pengunduran diri Andi Ilham Nadjamuddin diserahkannya langsung ke Bupati Maros, HM Hatta Rahman, Kamis pagi kemarin sekitar pukul 10.00 Wita.

Saat diwawancarai Ilham Nadjamuddin mengatakan, pengunduran dirinya ini sekaitan dengan peraturan yang mengatur ASN tidak dibolehkan berpolitik.

"Surat pengunduran diri sudah saya serahkan ke bupati Maros, sekaligus untuk pamit diri dari lingkup ASN Maros. Saya merasa harus pamit langsung, karena walau bagaimanapun kami sudah bekerja sama selama kurang lebih 10 tahun. Sekaligus saya meminta masukan Bupati terkait pilkada Maros ini," ujarnya.



Dia melanjutkan, langkah awal setelah dirinya mundur adalah mempersiapkan segala hal yang berkaitan pendaftaran di KPU Jumat besok.

"Kami sudah bisa ikut pendaftaran di KPU, karena salah satu persyaratan adalah pengajuan surat pengunduran diri sebagai ASN," ujarnya.
(luq)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pemkot Tangsel Atur...
Pemkot Tangsel Atur Jam Kerja ASN Selama Ramadan 1446 Hijriah
Video Viral ASN Pesta...
Video Viral ASN Pesta dan Saweran di Instansi Pemkab Kutai Timur Tuai Kritik
Viral! Istri Pergoki...
Viral! Istri Pergoki Suami Berduaan dengan Wanita Lain Dalam Mobil, Ngakunya ke Luar Kota Bareng Pimpinan
Demo Aliansi Dosen ASN...
Demo Aliansi Dosen ASN Bergeser ke Patung Kuda, Medan Merdeka Barat Ditutup Sebagian
ASN di Bandung Barat...
ASN di Bandung Barat Korban KDRT Istri, Polisi: Laporan Sudah Dicabut
Viral ASN di Bandung...
Viral ASN di Bandung Barat Jadi Korban KDRT Istri hingga Wajah Lebam
Sekcam Kuripan Ngamuk...
Sekcam Kuripan Ngamuk di Kantor BKD Lombok Barat Gara-gara Jabatannya Dicopot
ASN Sumsel Tewas usai...
ASN Sumsel Tewas usai Tabrak Kerbau saat Berangkat Kerja
Ribuan ASN Bakal Pindah...
Ribuan ASN Bakal Pindah ke IKN, Begini Fasilitas Hunian Rusunnya
Rekomendasi
Semangat Saleh Husin...
Semangat Saleh Husin dan Kawan-kawan Berbagi Takjil di Bulan Ramadan
Anggaran TPG Madrasah...
Anggaran TPG Madrasah Rp2 Triliun Cair sebelum Lebaran, Ini yang Harus Dilakukan Guru
Kejaksaan Selidiki Dugaan...
Kejaksaan Selidiki Dugaan Korupsi Proyek PDNS Rp958 Miliar, Geledah Kantor Komdigi
Berita Terkini
Fraksi DPRD Minta Raperda...
Fraksi DPRD Minta Raperda Perubahan Pajak dan Retribusi Daerah Harus Berorientasi Kesejahteraan Rakyat
8 menit yang lalu
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
25 menit yang lalu
MNC Peduli dan MNC Land...
MNC Peduli dan MNC Land Adakan Giat Literasi di SDN Pangarakan 02 Srogol Cigombong
29 menit yang lalu
UAD Yogyakarta: Hak...
UAD Yogyakarta: Hak Imunitas Halangi Penegakan Hukum dan Buat Jaksa Tak Tersentuh
35 menit yang lalu
BPBD Kota Bekasi Sebut...
BPBD Kota Bekasi Sebut Pengungsi Banjir Telah Kembali ke Rumah
1 jam yang lalu
Sekdes di Rembang Ditahan...
Sekdes di Rembang Ditahan Kejaksaan Gara-gara Korupsi Dana Desa Rp400 Juta untuk Game Online
1 jam yang lalu
Infografis
AS Klaim F-35 sebagai...
AS Klaim F-35 sebagai Jet Tempur Tercanggih, namun Jatuh 11 Kali
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved