Astaga! Badut di Probolinggo Ditangkap Warga Saat Curi BH dan CD

Kamis, 03 September 2020 - 12:12 WIB
loading...
Astaga! Badut di Probolinggo...
Badut mencuri pakaian dalam berhasil ditangkap warga di Kelurahan Kraksaan, Kabupaten Probolinggo. Foto/iNews TV/Hana Purwadi
A A A
PROBOLINGGO - Seorang pria berpakaian badut ditangkap warga secara beramai-ramai, setelah kedapatan mencuri pakaian dalam wanita berupa celana dalam (CD) dan BH di Kelurahan Kraksaan, Kabupaten Probolinggo.

(Baca juga: Polisi Tewas Ditikam, Polres Empat Lawang Siaga Aksi Balas Dendam )

Aksi penangkapan terhadap badut jalanan di permukiman warga ini, direkam oleh warga dan diunggak ke akun media sosial Facebook, sehingga viral dan ramai diperbincangan warga, Kamis (3/9/2020).

Dalam unggahan tersebut, disebutkan kejadiannya di Kelurahan Kraksaan, Kabupaten Probolinggo, Senin (31/8/2020). Rizki, salah satu warganet menyebutkan, dirinya mengetahui ada badut mencuri pakaian dalam ini di grup Facebook, dan sudah dibagikan berkali-kali.

"Saya merasa prihatin dengan aksi badut tersebut, memang harganya tidak seberapa, tapi aksi tersebut meresahkan kaum hawa tentunya, dan pelakunya bisa saja memiliki kelainan," ujar Rizki.

"Kaum hawa hendaknya lebih waspada dan berhati-hati saja bila menjemur pakaian dalamnya, karena saya lihat di Facebook pelaku dilepaskan kembali olah warga," imbuhnya. (Baca juga: Awas! Virus Corona di Surabaya Bermutasi, Penyebaran Lebih Cepat )

Sementara itu, Kapolsek Kraksaan, Kompol Sujianto menuturkan, hingga kini belum mendapat laporan terkait pencurian pakaian dalam wanita tersebut. "Saya akan menelusuri unggahan video tersebut, agar tidak meresahkan masyarakat," tuturnya.
(eyt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Rampok Minimarket, Oknum...
Rampok Minimarket, Oknum Polisi di Kudus Ditangkap Polres Pati
Polres Tangerang: Ada...
Polres Tangerang: Ada Luka Benda Tajam di Wajah dan Tangan Mayat Dalam Karung
2 Tersangka Pembakar...
2 Tersangka Pembakar Mobil Polisi di Harjamukti Depok Ditahan di Polda Metro Jaya
Sadis, Pelaku Curanmor...
Sadis, Pelaku Curanmor Tembak Pemilik Motor hingga Kritis di Tebet
Kanit Provos Polsek...
Kanit Provos Polsek Ambuau Indah Polres Buton Tewas Ditikam Orang Tak Dikenal
Tim Opsnal Krimum Polres...
Tim Opsnal Krimum Polres Metro Jaksel Amankan Pelaku Pencurian Mobil
Dua Pelaku Begal Anggota...
Dua Pelaku Begal Anggota Polres Metro Bekasi Ditangkap
Mahasiswa PTN di Malang...
Mahasiswa PTN di Malang Bunuh Diri Lompat dari Jembatan Tunggulmas
Bongkar Rumah Produksi...
Bongkar Rumah Produksi Uang Palsu di Bogor, Polsek Tanah Abang Sita Rp451,7 Juta
Rekomendasi
X Dilaporkan Blokir...
X Dilaporkan Blokir Akun-akun Pengkritik Elon Musk
Paula Verhoeven Ajukan...
Paula Verhoeven Ajukan Banding atas Putusan Cerai dengan Baim Wong
Siapa Yunice Abbas?...
Siapa Yunice Abbas? Kakek Perampok yang Menodong Senjata dan Merampok Kim Kardashian tapi Tak Tahu Siapa Korbannya
Berita Terkini
Diskusi Ngojak Soal...
Diskusi Ngojak Soal Air Bersih, DPRD Jakarta: Kenaikan Tarif PAM Jaya Masih Logis
6 jam yang lalu
Otak Penculikan Santri...
Otak Penculikan Santri di Pasuruan Ditangkap, 2 Pelaku Masih Buron
6 jam yang lalu
Gerakan Dapur Indonesia...
Gerakan Dapur Indonesia Temui Gubernur Lampung Bahas Program MBG
6 jam yang lalu
Klinik Kecantikan Ternama...
Klinik Kecantikan Ternama Buka di PIK Jakut, Hadirkan Perawatan Modern
8 jam yang lalu
Polda Jabar: Hasil Tes...
Polda Jabar: Hasil Tes DNA Alat Kontrasepsi Terbukti Milik Dokter Cabul Priguna
8 jam yang lalu
Gerak Cepat Polres Pelabuhan...
Gerak Cepat Polres Pelabuhan Tanjung Priok Bantu Keluarga Telantar Pulang ke Depok
9 jam yang lalu
Infografis
Dokumen CIA Prediksi...
Dokumen CIA Prediksi Siapa Pemenang Perang India dan Pakistan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved