Pakuwon Group Resmikan PCM 3, Optimistis Pasar Tetap Bertumbuh

Rabu, 23 Oktober 2024 - 19:10 WIB
loading...
Pakuwon Group Resmikan...
Pakuwon Group meresmikan Pakuwon City Mall (PCM) 3 pada Rabu (23/10/2024). Foto/IST
A A A
SURABAYA - Pakuwon Group meresmikan Pakuwon City Mall (PCM) 3 pada Rabu (23/10/2024). Kehadiran pusat perbelanjaan ini melengkapi PCM 1 dan 2 yang telah beroperasi sebelumnya.

Beroperasinya PCM 3 semakin melengkapi fasilitas untuk kebutuhan gaya hidup bagi warga Kota Surabaya khususnya di Kawasan Surabaya Timur. Memiliki luas Net Leasable Area (NLA) 20.500, kehadiran PCM 3 menambah total NLA menjadi 50.000 meter persegi.

Direktur Marketing Pakuwon Group, Sutandi Purnomosidi mengatakan, walaupun baru saja dibuka, tingkat okupansi mall ini telah mencapai 92 persen menunjukkan minat yang tinggi dari tenant-tenant baru yang berfokus pada lifestyle.



“Ini berarti menunjukkan kepercayaan tenant kepada kita sangat tinggi,” kata Sutandi, Rabu (23/10/2024).

PCM 3 menawarkan konsep interior modern glamour dengan berbagai tenant yang menarik. Pengunjung tidak hanya bisa menikmati fasilitas esensial seperti supermarket dan bioskop, namun juga memenuhi kebutuhan gaya hidup mereka melalui beragam tenant yang lebih variatif.

Bahkan terdapat beberapa tenant yang baru pertama hadir di Kota Surabaya, seperti Playtopia Adventure, the biggest playground in Surabaya, Miniso Pink dan Corkcicle, the first store in Surabaya, dan Munch Club by Urban Wagyu, the first outlet in a mall.

PCM 3 juga menghadirkan genre tenant baru seperti tenant sports seperti JD Sport dan The Athlete’s Foot dan tenant smart technology seperti Ecovacs Tineco. Selain itu tenant Havaianas dan Endorphins Cookies.



Sutandi menambahkan, dalam pengembangan PCM pihaknya tidak akan berhenti pada PCM 3, ke depannya Pakuwon Group sudah berencana untuk membangun PCM 4.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Banjir Terjang Pusat...
Banjir Terjang Pusat Perbelanjaan Mega Bekasi Hypermall, Pengunjung Berhamburan
Kebakaran Grage Mall...
Kebakaran Grage Mall Cirebon, Pengunjung Panik
Bandung Trade Mall Kebakaran,...
Bandung Trade Mall Kebakaran, Api Diduga dari Tempat Karaoke
Gibran Tinggalkan Mobil...
Gibran Tinggalkan Mobil Dinas di Lokasi Festival Kuliner Non-halal, Pengelola Buka Suara
BRI RO Surabaya Targetkan...
BRI RO Surabaya Targetkan Transaksi Rp5 Miliar di Disney Festival
Mal Rabinza di Lebak...
Mal Rabinza di Lebak Hangus Terbakar, Penyebabnya Korsleting Listrik
Heboh Mal Terbesar di...
Heboh Mal Terbesar di Yogyakarta Dijual, Ini Kata DPD REI
Siapa Pemilik Malang...
Siapa Pemilik Malang Plaza Yang Kebakaran Hari Ini?
Sejarah Malang Plaza,...
Sejarah Malang Plaza, Menceritakan Kisah Legendaris Malang
Rekomendasi
GAC Aion Luncurkan DiDi,...
GAC Aion Luncurkan DiDi, Speknya Bikin Geleng-geleng Kepala
Isu Matahari Kembar...
Isu Matahari Kembar Muncul dari Hasil Rentetan Peristiwa
Boikot Produk Terafiliasi...
Boikot Produk Terafiliasi Israel Meluas, Apa Efeknya buat Ekonomi?
Berita Terkini
Novel Berdamai dengan...
Novel Berdamai dengan Badai, Refleksi Perjuangan Perempuan di Hari Kartini
5 jam yang lalu
Lulusan SMEA hingga...
Lulusan SMEA hingga Sarjana Mengadu Peruntungan di Pelataran Balai Kota
6 jam yang lalu
Uya Kuya Sosialisasikan...
Uya Kuya Sosialisasikan Program MBG di Jaksel
7 jam yang lalu
Gelar Rakerwil di NTB,...
Gelar Rakerwil di NTB, Partai Perindo Bangun Kekuatan dari Akar Rumput Demi Kemenangan Pemilu 2029
7 jam yang lalu
Reses Maraton 3 Hari,...
Reses Maraton 3 Hari, Legislator Perindo Dapot Hutagalung Serap dan Perjuangkan Curhatan Warga Bengkalis
7 jam yang lalu
PCNU Jakut dan Polres...
PCNU Jakut dan Polres Pelabuhan Tanjung Priok Bagikan Sembako ke Sopir Truk
9 jam yang lalu
Infografis
3 Penyebab Para Jenderal...
3 Penyebab Para Jenderal Israel Sudah Tak Ingin Serang Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved