Banyak Buaya Naik ke Permukaan! Pemkab Pulau Taliabu Imbau Masyarakat Waspada

Kamis, 26 September 2024 - 14:53 WIB
loading...
Banyak Buaya Naik ke...
Kepala Dinas Kominfo Taliabu Basludin Labesi meminta warga tetap waspada, terutama anak-anak, para pengendara motor maupun pejalan kaki, ketika beraktivitas pada malam hari. (Foto: dok Pemkab Pulau Taliabu)
A A A
BOBONG - Heboh beberapa hari terkahir ini hewan reptilia crocodilia atau buaya sangat banyak yang muncul ke permukaan jalan dan sampai pada pemukiman warga.

Tentu hal tersebut dapat mengancam keselamatan warga, reptilia crocodilia hewan yang begitu agresif terhadap mangsangnya. Mengnyikapi hal itu, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pulau Taliabu melalui Dinas Kominfo, imbau Masyarakat agar tetap waspada saat menjalankan aktifitas pada malam hari, Selasa (24/9/2024).

Kepala Dinas Kominfo Taliabu Basludin Labesi meminta warga tetap waspada, terutama anak-anak, para pengendara motor maupun pejalan kaki, ketika beraktivitas pada malam hari.

Diketahui terdapat beberapa titik lakosi munculnya reptilia crocodilia tersebut, pertama di bundaran, pusat kota Bobong, kedua sekitaran Pasar Ikan Kota, sebagian ada di perempatan Desa Fangahu dekat area sungai dan ada juga di titik titik lain.

“Buaya sering muncul di beberapa titik termaksud di bundaran pusat kota Bobong, demi keselamatan kita bersama, Saat ini perlunya kita antisipasti,” tuturnya.

Imbauan ini disampaikan oleh Pemkab Pulau Taliabu untuk keselataman masyarakat Pulau Taliabu maupun warga dari luar daerah yang sedang berkunjung ke Taliabu.

“Bagi masyarakat Desa Bobong dan Desa Wayo maupun desa-desa lain yang berdatangan ke Kota Bobong untuk waspada dan hati-hati,” ucapnya berharap.
(ars)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Resmi Diluncurkan, Manfaat...
Resmi Diluncurkan, Manfaat Layanan Tabalong Home Care Mulai Dirasakan
Ini Dia Cara ke Bandara...
Ini Dia Cara ke Bandara Yogyakarta International Airport (YIA) dari Pusat Kota
Mantan Gubernur Malut...
Mantan Gubernur Malut Abdul Gani Kasuba Meninggal, Ribuan Masyarakat Antar ke Kampung Halaman
Ini Tarif PBJT Jasa...
Ini Tarif PBJT Jasa Perhotelan saat Inap di Hotel Jakarta, Wajib Tahu
Fraksi DPRD Minta Raperda...
Fraksi DPRD Minta Raperda Perubahan Pajak dan Retribusi Daerah Harus Berorientasi Kesejahteraan Rakyat
Pemprov Jakarta Terapkan...
Pemprov Jakarta Terapkan PBJT Tenaga Listrik, Ini Ketentuannya
Tingkatkan Ketersediaan...
Tingkatkan Ketersediaan Air Bersih, Satgas TMMD ke-123 Buat Sumur Bor di Desa Talusi
Optimalkan Ibadah Ramadan,...
Optimalkan Ibadah Ramadan, Dinas LH Kotabaru Adakan Tausiyah untuk Karyawan
Bupati dan Wakil Bupati...
Bupati dan Wakil Bupati Simalungun Resmi Dilantik Presiden RI
Rekomendasi
MNC Life Raih The Best...
MNC Life Raih The Best Asuransi Jiwa di Ajang Infobank-Isentia Digital Brand Awards 2025
Pendaftaran SNBT Ditutup...
Pendaftaran SNBT Ditutup 27 Maret 2025, Ini Daya Tampung Prodi di Unair untuk Jenjang Diploma Tiga
Dihadiri Ratusan Investor,...
Dihadiri Ratusan Investor, MNC Sekuritas Sukses Gelar Investor Gathering 2025
Berita Terkini
Relokasi Warga Rempang...
Relokasi Warga Rempang Dipastikan Berkeadilan dan Dorong Investasi Inklusif
2 jam yang lalu
Sobat Aksi Ramadan Bersih-bersih...
Sobat Aksi Ramadan Bersih-bersih Ponpes Roudlotul Muta'allimin di Demak
3 jam yang lalu
Partai Perindo Banten...
Partai Perindo Banten Salurkan Bantuan hingga Bersihkan Rumah Korban Banjir di Serang
4 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 61...
Kepala Sekolah SDN 61 Bengkulu: Program MBG Wujudkan SDM Unggul
4 jam yang lalu
Surabaya Medic Air Run...
Surabaya Medic Air Run 2025 Targetkan 5.000 Pelari, Start dan Finish di Balai Kota
5 jam yang lalu
Gedung Pascasarjana...
Gedung Pascasarjana Universitas Negeri Padang Kebakaran
5 jam yang lalu
Infografis
AS Bersiap Kirim Lebih...
AS Bersiap Kirim Lebih Banyak Jet Tempur ke Timur Tengah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved