BRIDS Ajak Tingkatkan Pariwisata dan Lestarikan Lingkungan

Selasa, 30 Juli 2024 - 18:14 WIB
loading...
A A A
Hutan Samida ini ke depannya diharapkan dapat menjadi ekosistem yang memberikan dampak baik kepada pelestarian lingkungan. Salah satunya sebagai upaya mencegah bencana alam seperti banjir lumpur yang terjadi di Bandung, serta berdampak positif terhadap peningkatan perekonomian masyarakat sekitar.

Direktur Utama BRIDS Laksono Widodo menyampaikan rangkaian ini diinisiasi sebagai bentuk dukungan dan kontribusi perusahaan kepada pegiat industri pariwisata dan kelompok masyarakat di Bandung.

“Dari rangkaian acara ini, kami berharap selain meningkatkan kerja sama tim dan kolaborasi antarpegawai. Acara ini dapat menimbulkan dan meningkatkan kesadaran dan kepedulian pegawai terhadap industri pariwisata dan pelestarian lingkungan. Serta tentunya sedikit banyak dapat berkontribusi kepada peningkatan industri pariwisata dan perekonomian masyarakat, serta pelestarian lingkungan di Bandung,” jelas Laksono.

Melalui program ini, pihaknya berkomitmen untuk senantiasa berkontribusi kepada pengembangan dan pelibatan masyarakat dan pelestarian lingkungan melalui kegiatan-kegiatan berdampak dan berkelanjutan. Tak ketinggalan berkolaborasi dengan komunitas, organisasi dan kelompok masyarakat untuk memberikan nilai tambah bagi stakeholders perusahaan.
(shf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Dedi Mulyadi Ingin Jalur...
Dedi Mulyadi Ingin Jalur KA Bandung-Ciwidey Direaktivasi, Warga Resah
Berhasil Kurangi Sampah...
Berhasil Kurangi Sampah 100 Kg per Hari, DLH Kota Tangsel Bakal Optimalkan TPS 3R
Arus Balik Jalur Selatan...
Arus Balik Jalur Selatan dari Nagreg hingga Cibiru Bandung Padat Merayap
Arus Balik, Lonjakan...
Arus Balik, Lonjakan Kendaraan dari Garut-Tasik Menuju Bandung Meningkat
Jalur Cibiru-Cileungi...
Jalur Cibiru-Cileungi Bandung Macet Parah saat Idulfitri
Ini Tampang Begal Bergolok...
Ini Tampang Begal Bergolok Anggota Geng Motor di Bandung
Ceramah di Masjid Salman...
Ceramah di Masjid Salman ITB, Anies Baswedan Ingatkan Pentingnya Berpikir Kritis demi Indonesia
Mengenal Masjid Salman...
Mengenal Masjid Salman Rasidi di Soreang Bandung, Desain Unik Menyerupai Lumbung Padi
InJourney Hospitality...
InJourney Hospitality Raih Penghargaan PRIA 2025 di Bandung
Rekomendasi
United Tractors Tanggapi...
United Tractors Tanggapi Serius Soal Banjir Produk Alat Berat dari China
Video YouTube Pertama...
Video YouTube Pertama Berusia 20 Tahun telah Ditonton 355 Juta Kali
Kaka Kenang Perjuangan...
Kaka Kenang Perjuangan Bunda Iffet Selamatkan Slank dari Jerat Narkoba
Berita Terkini
Pramono-Rano Karno Minta...
Pramono-Rano Karno Minta Dikritik Ribuan Kader PDIP Jakarta: Jangan Ragu!
5 menit yang lalu
Astaga! 8 Tahanan Polres...
Astaga! 8 Tahanan Polres Lahat Kabur usai Jebol Dinding Sel, Kok Bisa?
55 menit yang lalu
Breaking News! Anggota...
Breaking News! Anggota DPRD Jakarta Brando Susanto Meninggal Dunia saat Memimpin Halalbihalal di Atas Panggung
1 jam yang lalu
CFD Jalan Margonda Depok...
CFD Jalan Margonda Depok Mulai Digelar Pekan Depan, 1 Jalur Ditutup
1 jam yang lalu
Kronologi Kecelakaan...
Kronologi Kecelakaan di Pondok Indah Tewaskan 2 Orang
1 jam yang lalu
Pengacara Bawa Pistol...
Pengacara Bawa Pistol dan Senapan hingga Sabu Jadi Tersangka dan Dijerat Pasal Berlapis
2 jam yang lalu
Infografis
Manfaat Susu untuk Sendi...
Manfaat Susu untuk Sendi dan Tulang yang Sering Diabaikan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved