Gunung Marapi Meletus Siang Ini, Nagari Batu Palano Dilanda Hujan Abu

Minggu, 02 Juni 2024 - 13:25 WIB
loading...
Gunung Marapi Meletus...
Gunung Marapi di Kabupaten Agam dan Tanah Datar, Sumatera Barat kembali erupsi. Foto/PVMBG
A A A
AGAM - Hari ini Gunung Marapi di Kabupaten Agam dan Tanah Datar, Sumatera Barat kembali erupsi. Laporan dari pos Pengamat Gunung Marapi melaporkan erupsi terjadi pada pukul 11.46 WIB dengan ketinggian abu 1.000 meter.

“Kolom abu teramati berwarna kelabu dengan intensitas tebal condong ke arah barat. Erupsi ini terekam di seismogram dengan amplitudo maksimum 26.7 mm dan durasi ± 37 detik,” tulis kepala Pos Pengamat Gunung Api, Gunung Marapi, Teguh Purnomo, Minggu (2/6/2024).



Akibat erupsi Gunung Marapi tersebut daerah di Nagari Baru Palano, Kabupaten Agam terkena abu vulkanik. “Dilokasi kami di Batu Palano kaki Gunung Marapi ini kena abu akibat letusan tadi,” ujar Wali Nagari Batu Palano Palano, Darizal.



Sebagai intruksi dari PGA, warga diminta untuk memakai masker, biar tidak terhirup abu gunung.Sampai hari ini status Gunung Marapi di Sumatera Barat, masih berstatus siaga atau level III. Warga tidak boleh mendekati puncak Gunung Marapi radius 4,5 kilometer.
(ams)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Gunung Marapi Meletus,...
Gunung Marapi Meletus, Warga: Dentuman Keras dan Api Terlihat di Puncak
Diguyur Hujan Deras,...
Diguyur Hujan Deras, Jalan Lintas Sumatera Jambi-Sumatera Barat Ambrol Putus Total
Tarekat Naqsabandiyah...
Tarekat Naqsabandiyah Padang Tetapkan Ibadah Puasa Mulai 27 Februari 2025
Gunung Marapi Meletus,...
Gunung Marapi Meletus, Abu Vulkanik Hujani Tanah Datar
Gunung Semeru Erupsi...
Gunung Semeru Erupsi Kembali Erupsi, Luncurkan Abu Vulkanik 1.000 Meter
Heroik! Kaum Padri Pukul...
Heroik! Kaum Padri Pukul Mundur Penjajah dan Tewaskan Kapten Belanda
Gunung Ibu Meletus 16...
Gunung Ibu Meletus 16 Kali Hari Ini, Warga Radius 4,5 km Diminta Menjauh
Gunung Ibu Erupsi, 3.000...
Gunung Ibu Erupsi, 3.000 Jiwa Harus Dievakuasi
Gunung Ibu Kembali Erupsi,...
Gunung Ibu Kembali Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik 1.500 Meter
Rekomendasi
Revisi UU Sisdiknas,...
Revisi UU Sisdiknas, Wakil Ketua Komisi X: Pemerintah Pusat Akan Ambil Alih Tata Kelola Guru
Belanja Pemerintah Pusat...
Belanja Pemerintah Pusat Tembus Rp211,5 Triliun, Paling Boros Buat Gaji PNS dan Bansos
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi, Kamis 13 Maret 2025: Arini Menuntut, Emil Frustasi
Berita Terkini
Persekusi di Garut Bentuk...
Persekusi di Garut Bentuk Ekspresi Keagamaan Berlebihan
12 menit yang lalu
Menteri ATR/BPN Serahkan...
Menteri ATR/BPN Serahkan 42 Sertifikat HPL Seluas 32.000 Hektare kepada KSAD
40 menit yang lalu
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
52 menit yang lalu
Jejak Karier AKBP Heti...
Jejak Karier AKBP Heti Patmawati, Polwan dengan Penugasan Baru sebagai Kapolres Lampung Timur
57 menit yang lalu
Pencurian Bermodus Tukar...
Pencurian Bermodus Tukar Uang di Apotek Cisalak Depok, Pelaku Gasak Rp1,4 Juta
1 jam yang lalu
14 Ton MinyaKita Palsu...
14 Ton MinyaKita Palsu Disita Polda Jatim karena Diisi Minyak Curah
1 jam yang lalu
Infografis
Solidaritas Antar Anggota...
Solidaritas Antar Anggota Retak, Ini 3 Tanda Kehancuran NATO
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved