Monang Situmorang Kembalikan Formulir Bacalon Wali Kota ke DPD Partai Perindo Tebingtinggi

Selasa, 14 Mei 2024 - 20:21 WIB
loading...
Monang Situmorang Kembalikan...
Bakal Calon Wali Kota Tebingtinggi Brigjen Pol Purn H Monang Situmorang mengembalikan berkas formulir Bakal Calon Wali Kota Tebingtinggi dari Partai Perindo, Selasa (14/5/2024). Foto/Abdullah Sani Hasibuan
A A A
TEBINGTINGGI - Bakal Calon Wali Kota Tebingtinggi Brigjen Pol Purn H Monang Situmorang mengembalikan berkas formulir Bakal Calon Wali Kota Tebingtinggi dari Partai Perindo , Selasa (14/5/2024).

Mantan Kepala BNNP Sulawesi Tengah berharap dapat dukungan dari Partai Perindo yang semakin hari semakin diminati para calon wali kota. Diketahui saat pileg 2024 Partai Perindo Kota Tebingtinggi mendapatkan 2 kursi.

Kedatangan Monang Situmorang ke kantor DPD Partai Perindo Kota Tebingtinggi disambut sejumlah pengurus partai, di antaranya Cristop Munthe caleg terpilih untuk DPRD Kota Tebingtinggi dari Partai Perindo.



Setelah ramah tamah Monang Situmorang langsung menyerahkan formulir bacalon Wali Kota Tebingtinggi kepada Wakil Ketua DPD Partai Perindo Kota Tebingtinggi.

Monang Situmorang, yang pernah menjabat Kapoltabes Medan dan Kapolres Serdangbedagai (Sergai), mengatakan dirinya mencalonkan sebagai wali kota untuk membangun tanah kelahirannya, Kota Tebingtinggi.

“Saya punya keinginan agar pendidikan dan kesehatan serta lapangan kerja tersedia bagi Masyarakat,” kata lulusan Akpol 1989 ini.

Sementara itu, Wakil Ketua DPD Partai Perindo Kota Tebingtinggi Cristop Munthe mengatakan, hingga Selasa 14 Mei 2024 sudah tiga dari tujuh bacalon wali kota yang mengembalikan formulir.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Bangun Ketahanan Pangan,...
Bangun Ketahanan Pangan, Perindo Kepulauan Mentawai Bantu Bibit dan Pupuk untuk Kelompok Tani
Partai Perindo Jateng...
Partai Perindo Jateng Target Raih 5 Kursi di Senayan pada Pemilu 2029
Gelar Konsolidasi di...
Gelar Konsolidasi di Palembang, Partai Perindo Sumsel Perkuat Barisan Menuju Kemenangan 2029
Partai Perindo Jawa...
Partai Perindo Jawa Barat Panaskan Mesin Politik, Konsolidasi Lebih Awal untuk Hadapi Pemilu 2029
Oknum Dokter Lecehkan...
Oknum Dokter Lecehkan Pasien, Partai Perindo: Evaluasi Standar Etika dan Pengawasan Layanan Kesehatan
Jelang Hari Paskah,...
Jelang Hari Paskah, 2 Legislator dari Partai Perindo Berbagi Kasih dengan Masyarakat
Duduki Pimpinan DPRD,...
Duduki Pimpinan DPRD, Anggota Legislatif dari Partai Perindo Siap Majukan Mamberamo Raya
Hadiri HUT ke-695 Kabupaten...
Hadiri HUT ke-695 Kabupaten Bone, AYP: Optimistis Jadi Sentra Pembangunan Indonesia Timur
Anggota DPRD dari Partai...
Anggota DPRD dari Partai Perindo Hasanudin Komitmen Wujudkan Aspirasi Warga Pulau Rinca NTT
Rekomendasi
Jaron Ennis Juara Super,...
Jaron Ennis Juara Super, Ryan Garcia vs Rolly Romero Berebut Sabuk Juara WBA Reguler
Pimpin Gerakan Tanam...
Pimpin Gerakan Tanam Sejuta Pohon di Hari Bumi, Menag: Tokoh Agama Beri Teladan Pelestarian Alam
Kunjungan Serdik Sespimmen...
Kunjungan Serdik Sespimmen Polri ke Solo Upaya Jaga Posisi Jokowi di Pusat Perbincangan Publik
Berita Terkini
Soal Pajak BBM 10% di...
Soal Pajak BBM 10% di Jakarta, Pramono: Masih Pembahasan, Belum Berlaku
10 menit yang lalu
Baznas RI Gelar Pemeriksaan...
Baznas RI Gelar Pemeriksaan Mata dan Vaksinasi Influenza Gratis Bagi Ratusan Mustahik
26 menit yang lalu
44 Korban Penahanan...
44 Korban Penahanan Ijazah oleh UD Sentosa Seal Lapor ke Polda Jatim
1 jam yang lalu
Pramono Bakal Rekrut...
Pramono Bakal Rekrut 1.100 PPSU dan 1.000 Petugas Damkar Tahun Ini, Begini Daftarnya
1 jam yang lalu
Mengenal Mula-Malurung,...
Mengenal Mula-Malurung, Prasasti Tertua Ketiga Warisan Kerajaan Singasari
1 jam yang lalu
PWNU Jakarta Minta Jangan...
PWNU Jakarta Minta Jangan Terulang Lagi Macet Horor di Tanjung Priok
8 jam yang lalu
Infografis
Presiden Ukraina Zelensky:...
Presiden Ukraina Zelensky: China Memasok Senjata ke Rusia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved