Jengkel Tak Diperbaiki, Jalan Rusak di Lebak Ditanami Padi oleh Emak-emak

Senin, 13 Mei 2024 - 16:01 WIB
loading...
A A A
"Udah ancur banget dan gak bisa dilalui motor banyak yang jatuh juga. Terus makannya dijadiin tanduran (tanam padi) karena kecewa," ujarnya.

Sementara itu, Suardi pedagang baso, mengungkapkan kondisi jalan yang rusak sudah lama dan terjadi selama puluhan sehingga sangat menganggu aktivitas warga terutama dirinya sebagai pedagang.

"Jadi tiap hari, malah jualan juga sering lewat sini saya kalo musim kemarau. Jadi aktivitas sehari-hari saya lewat sini, saya jualan baso," tuturnya.

Suardi menyebutkan, jalan tersebut sudah bertahun-tahun rusak dan hanya pernah satu kali di bangun. Bahkan, kondisi jalan saat ini sangat parah karena rusak dan becek.

"Waduh berapa tahun ya, sejak anak saya masih kecil, ini jalan cuma di bangun satu kali. Jadi ini penghubumg di antara tiga desa, Sukadaya, Sukarendah dan Tambak Baya," tandasnya.
(shf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Gempa M5,2 Guncang Bayah...
Gempa M5,2 Guncang Bayah Banten, Dirasakan hingga Bogor
Tebarkan Kebahagiaan...
Tebarkan Kebahagiaan Ramadan hingga Pelosok Banten
Masyarakat Baduy Tolak...
Masyarakat Baduy Tolak Bantuan Dana Desa Rp2,5 Miliar, Ini Alasannya
Sebulan Menjabat, Kapolres...
Sebulan Menjabat, Kapolres Lebak AKBP Herfio Zaki Tangkap 26 Pelaku Kejahatan
Tradisi Kawalu, Kawasan...
Tradisi Kawalu, Kawasan Desa Adat Baduy Ditutup 3 Bulan
Jalan Penghubung Randudongkal-Watukumpul...
Jalan Penghubung Randudongkal-Watukumpul di Pemalang Rusak Parah usai Longsor
Terbit Instruksi Presiden,...
Terbit Instruksi Presiden, DPRD Lebak Pangkas Perjalanan Dinas Rp29 Miliar?
Sambut Tradisi Rajaban,...
Sambut Tradisi Rajaban, Perindo Lebak Gelar Khitanan Massal Gratis di Rangkasbitung
Awal Tahun 2025, Wisatawan...
Awal Tahun 2025, Wisatawan Serbu Kawasan Budaya Baduy untuk Berburu Durian
Rekomendasi
Nasib Kate Middleton...
Nasib Kate Middleton di Ujung Tanduk jika Diceraikan Pangeran William, Kehilangan Gelar dan Anak
Barang Sitaan Kasus...
Barang Sitaan Kasus Suap Vonis Lepas Perkara CPO Tiba di Kejagung, dari Triumph hingga Harley Davidson
Bane Raja Manalu: Larangan...
Bane Raja Manalu: Larangan Air Kemasan di Bawah 1 Liter Baik untuk Masa Depan Bali
Berita Terkini
Pabrik Garmen di Kota...
Pabrik Garmen di Kota Bogor Kebakaran, Kerugian Ditaksir Miliaran Rupiah
40 menit yang lalu
5 Temuan Awal Komnas...
5 Temuan Awal Komnas HAM di Kasus 3 Polisi Tewas Ditembak di Way Kanan
2 jam yang lalu
Cekcok Masalah Gadai...
Cekcok Masalah Gadai HP, Pria di Bengkalis Tebas Istri hingga Tewas
2 jam yang lalu
Toko Mainan di Leuwiliang...
Toko Mainan di Leuwiliang Bogor Kebakaran, Letupan Kembang Api Menyala
3 jam yang lalu
Kronologi Mantan Artis...
Kronologi Mantan Artis Drama Kolosal Sekar Arum Ditangkap terkait Uang Palsu
4 jam yang lalu
Nenek Tewas Tertabrak...
Nenek Tewas Tertabrak KRL Commuter Line di Kebon Pedes Bogor
5 jam yang lalu
Infografis
Indonesia di Puncak...
Indonesia di Puncak Klasemen, Lolos ke Piala Dunia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved