PKS Tak Akan Dukung Anies di Pilkada Jakarta, Syaikhu: Gantian Dukung Kader Kami

Selasa, 23 April 2024 - 14:18 WIB
loading...
PKS Tak Akan Dukung...
Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Ahmad Syaikhu memberikan sinyal tidak akan mendukung Anies Baswedan untuk kembali maju pada pemilihan kepala daerah (Pilkada) Jakarta 2024. Foto/MPI
A A A
JAKARTA - Partai Keadilan Sejahtera (PKS) memberikan sinyal tidak akan mendukung Anies Baswedan untuk kembali maju pada pemilihan kepala daerah (Pilkada) Jakarta 2024 . Hal itu disampaikan Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Ahmad Syaikhu.

Syaikhu mengaku telah setia membersamai Anies untuk memenangkan dirinya sebagai Gubernur hingga menjadi Capres 2024. Dengan perjuangan keras PKS tersebut, Syaikhu berkelakar meminta dukungan agar memenangkan kader PKS di Pilkada DKI 2024.



"Saya kira di pilkada ini saatnya Pak Anies mendukung kader PKS untuk maju," ujar Syaikhu usai menerima Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar di Kantor DPP PKS, Jakarta Selatan, Selasa (23/4/2024).

Menurut dia, masuknya Anies Baswedan dalam kontestasi nasional, khususnya pada Pilpres 2024 lalu telah menjadikannya sebagai salah satu tokoh nasional.

Syaikhu berpandangan figur Anies sebagai tokoh nasional tersebut tidak boleh didegradasi dengan mengembalikannya sebagai kepala daerah.

"Jadi sangat sayang kita akan terus berusaha jadikan pak Anies sebagai tokoh nasional," ucapnya.

Sementara itu, Partai Nasdem telah mengungkap sejumlah nama potensial yang masuk dalam radar bakal calon Gubernur Jakarta pada Pilkada Serentak 2024 yang akan digelar November mendatang.



Sejauh ini mengerucut kepada tiga nama, antara lain Bendahara Umum Partai Nasdem, Ahmad Sahroni; Ketua DPW Nasdem DKI Jakarta, Wibi Andrino; dan mantan Gubernur Jakarta Anies Baswedan.
(kri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Aktivis Jakarta Bahas...
Aktivis Jakarta Bahas 100 Hari Kerja Pramono-Doel, Ini Hasilnya
Disnaker Jakarta Anjurkan...
Disnaker Jakarta Anjurkan Poin Ini untuk Pegadaian soal Usia Pensiun
Horeee! Dana KJP Plus...
Horeee! Dana KJP Plus Tahap II Cair sejak 8 April 2025
Ramadan Bikin Jakarta...
Ramadan Bikin Jakarta Alami Inflasi 2 Persen
Pramono Anung Ungkap...
Pramono Anung Ungkap 2,37 Persen ASN Jakarta Tidak Masuk di Hari Pertama Kerja Usai Libur Lebaran
Urai Kemacetan Libur...
Urai Kemacetan Libur Lebaran, Polisi Siapkan Ganjil Genap Tempat Wisata di Jakarta
Libur Lebaran, BNPB:...
Libur Lebaran, BNPB: Waspadai Banjir Rob di Jakarta pada 28 Maret-1 April 2025
Jaga Ketahanan Pangan,...
Jaga Ketahanan Pangan, Dharma Jaya Tambah Modern Channel
Pemerhati Jakarta Soroti...
Pemerhati Jakarta Soroti Pentingnya Peran Masyarakat dan Regulasi terkait Air Bersih
Rekomendasi
9 Mayjen TNI Tinggalkan...
9 Mayjen TNI Tinggalkan Militer usai Mutasi TNI Januari-Maret 2025, Ini Daftar Namanya
Bangsa di Balik Jeruji...
Bangsa di Balik Jeruji Besi: Mengapa Israel Penjarakan 10.000 Warga Palestina?
China Respons Tarif...
China Respons Tarif 245% Trump: Kami Tidak Takut Perang
Berita Terkini
Macet Parah di Tanjung...
Macet Parah di Tanjung Priok Imbas Bongkar Muat, Pramono Tegur Pelindo dan Operator
20 menit yang lalu
Bejat! Oknum Polisi...
Bejat! Oknum Polisi di Pacitan Diduga Perkosa Tersangka di Ruang Tahanan
54 menit yang lalu
Hasutan Tumenggung ke...
Hasutan Tumenggung ke Putra Mahkota Mataram Picu Penyerangan ke Keraton Mataram
1 jam yang lalu
UI Bekukan Kegiatan...
UI Bekukan Kegiatan Akademik Dokter PPDS yang Rekam Mahasiswi Mandi
2 jam yang lalu
Ada Kegiatan Silahturide...
Ada Kegiatan Silahturide Bersama Mas Pram Hari Ini, Catat Rekayasa Lalinnya
2 jam yang lalu
Kisah Gunung Penanggungan...
Kisah Gunung Penanggungan Jadi Petunjuk Jalan Pedagang China ke Kerajaan Panjalu
3 jam yang lalu
Infografis
6 Taman di Jakarta Buka...
6 Taman di Jakarta Buka 24 Jam, Dapat Ciptakan Lapangan Kerja
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved