Saksi dan Kader di Sumatera Barat Segera Mendapatkan KTA Partai Perindo Berasuransi

Selasa, 08 Agustus 2023 - 05:15 WIB
loading...
Saksi dan Kader di Sumatera...
Ketua Umum Partai Perindo, Hary Tanoesoedibjo memimpin rapat koordinasi dan konsolidasi Perindo Sumatera Barat. Foto/MPI/Rus Akbar
A A A
PADANG - Demi memberikan perlindungan kepada para kader, daksi, pengurus, anggota, dan bacaleg Partai Perindo di Sumatera Barat. Partai Perindo segera membagikan KTA Partai Perindo berasuransi, yang memiliki jaminan kecelakaan dan kematian.



Pembagian KTA Partai Perindo berasuransi di Sumatera Barat ini, ditegaskan Ketua Umum Partai Perindo, Hary Tanoesoedibjo saat melakukan rapat koordinasi dan konsolidasi Partai Perindo di Kota Padang, Senin (7/8/2023).



"Kita memberikan KTA Partai Perindo berasuransi kepada saksi, seluruh pengurus struktur Partai Perindo, serta anggota. Kalau ada yang meninggal dunia, ahli waris akan mendapatkan santunan Rp3 juta, dan jika mengalami kecelakaan mendapatkan santunan Rp300 ribu," tutur HT.



Lebih lanjut, ketua umum partai bernomor 16 yang dikenal sebagai partai modern, peduli rakyat kecil, dan gigih berjuang untuk penciptaan lapangan kerja demi mewujudkan Indonesia sejahtera itu, mengatakan KTA Partai Perindo berasuransi perlu diaktivasi dengan cara memasukan data terutama nomor telepon, dan Nomor Induk Kependudukan (NIK).

Saksi dan Kader di Sumatera Barat Segera Mendapatkan KTA Partai Perindo Berasuransi


"Nomor ponsel dan NIK jangan keliru, nanti dicek di Dukcapil untuk menghindari NIK bodong. Nomor ponsel tidak boleh diganti, termasuk nanti H-5 kita akan SMS saksi, atau hari ke berapa kita SMS untuk datang ke TPS," terangnya.



Selain itu, jika wilayah tersebut internetnya bagus maka bisa dimanfaatkan untuk pembayaran honor. "Kalau internetnya baik, kita akan meminta mengunduh aplikasi pembayaran untuk pembayaran honornya," pungkasnya.
(eyt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Partai Perindo Jateng...
Partai Perindo Jateng Target Raih 5 Kursi di Senayan pada Pemilu 2029
Gelar Konsolidasi di...
Gelar Konsolidasi di Palembang, Partai Perindo Sumsel Perkuat Barisan Menuju Kemenangan 2029
Partai Perindo Jawa...
Partai Perindo Jawa Barat Panaskan Mesin Politik, Konsolidasi Lebih Awal untuk Hadapi Pemilu 2029
Oknum Dokter Lecehkan...
Oknum Dokter Lecehkan Pasien, Partai Perindo: Evaluasi Standar Etika dan Pengawasan Layanan Kesehatan
Jelang Hari Paskah,...
Jelang Hari Paskah, 2 Legislator dari Partai Perindo Berbagi Kasih dengan Masyarakat
Duduki Pimpinan DPRD,...
Duduki Pimpinan DPRD, Anggota Legislatif dari Partai Perindo Siap Majukan Mamberamo Raya
Hadiri HUT ke-695 Kabupaten...
Hadiri HUT ke-695 Kabupaten Bone, AYP: Optimistis Jadi Sentra Pembangunan Indonesia Timur
Anggota DPRD dari Partai...
Anggota DPRD dari Partai Perindo Hasanudin Komitmen Wujudkan Aspirasi Warga Pulau Rinca NTT
Legislator Partai Perindo...
Legislator Partai Perindo Lam Marganda Silaban Perjuangkan Pembangunan Infrastruktur dan Pertanian di Humbang Hasundutan
Rekomendasi
5 Ciri-ciri Ijazah Kuliah...
5 Ciri-ciri Ijazah Kuliah Palsu, Begini Cara Mengeceknya
Jokowi: Sudah Saya Sampaikan...
Jokowi: Sudah Saya Sampaikan Bolak-balik, Tidak Ada Matahari Kembar
Darius Sinathrya Disaranin...
Darius Sinathrya Disaranin Jadi Sugar Daddy, Begini Cuplikan Trailernya
Berita Terkini
RS Persada Dukung Aparat...
RS Persada Dukung Aparat Selidiki Kasus Dokter yang Lecehkan Pasien
22 menit yang lalu
Truk Terjun ke Jurang...
Truk Terjun ke Jurang Pesisir Barat Lampung, 3 Orang Tewas
26 menit yang lalu
Gubernur Khofifah Kawal...
Gubernur Khofifah Kawal Kualitas Pendidikan Jatim, Pastikan SPMB Berintegritas
2 jam yang lalu
Polda Jateng Pastikan...
Polda Jateng Pastikan Proses Hukum 3 Tersangka Kasus PPDS FK Undip Tetap Berjalan
2 jam yang lalu
Pekerja Migran Indonesia...
Pekerja Migran Indonesia Diminta Waspada Terhadap Pinjol Ilegal dan Investasi Bodong
2 jam yang lalu
Puluhan Siswa SMKN 29...
Puluhan Siswa SMKN 29 Jakarta Dapat Pelatihan K3LH
3 jam yang lalu
Infografis
Pesona 9 Istri dan Putri...
Pesona 9 Istri dan Putri Para Pemimpin Timur Tengah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved