Ponpes Al Zaytun Diambil Alih Kemenag, Polres Indramayu Turun Tangan

Rabu, 12 Juli 2023 - 13:00 WIB
loading...
Ponpes Al Zaytun Diambil...
Kapolres Indramayu AKBP M Fahri Siregar. Foto/MPI/Andrian Supendi
A A A
INDRAMAYU - Kisruh Pondok Pesantren (Ponpes) Al Zaytun di Indramayu, Jawa Barat, memasuki babak baru. Beredar kabar, proses pendidikan di ponpes yang dipimpin Panji Gumilang akan diambil alih Kementerian Agama (Kemenag).

Terkait kabar tersebut, Kapolres Indramayu AKBP M Fahri Siregar mengatakan, pihaknya siap melakukan pengamanan. Menurutnya, kepolisian memang memiliki tugas untuk mengelola situasi Kamtibmas di Indramayu agar selalu kondusif.

”Kita masih menunggu kabar terkait hal itu. Tentunya tugas kami memang mengelola situasi Kamtibmas supaya aman dan kondusif. Segala stakeholder yang butuh bantuan polri terutama terkait masalah pengamanan kami siap,” kata Fahri, Rabu (12/7/2023).



Fahri Siregar menuturkan, sesuai dengan yang disampaikan oleh Menkopolhukam, bahwa pengelola situasi Kamtibmas diserahkan kepada propinsi dan daerah.

”Jadi otomatis kami juga siap untuk melakukan pengamanan kegiatan apapun yang terkait dengan masalah ini,” tuturnya.



Adapun terkait dengan perkembangan pemeriksaan saksi soal Polemik Al-Zaytun, Fahri Siregar tidak dapat menyampaikan. Menurutnya, itu adalah kewenangan Bareskrim polri karena penyidikan bukan dilakukan oleh Polres Indramayu.

”Jadi apabila nanti rekan-rekan sekalian ingin menanyakan perkembangan terkait masalah proses penyidikan yang dilakukan oleh Bareskrim polri terhadap Panji Gumilang silahkan tanyakan kepada Bareskrim polri,” tegasnya.
(ams)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
Kemenag Gelar Ramadhan...
Kemenag Gelar Ramadhan Global Camp di Malang, Bahas Kurikulum Cinta
Dukung Program Kemenag...
Dukung Program Kemenag Go Green, Ratusan Bibit Pohon Ditebar di Konawe Utara
Warga Indramayu Jadi...
Warga Indramayu Jadi Korban TPPO Berkedok Pernikahan, Dijanjikan Hidup Enak tapi Malah Sengsara di China
Pimpinan Pesantren Al...
Pimpinan Pesantren Al Zaytun Panji Gumilang Jalani Sidang Kasus Pencucian Uang
Disekap di Myanmar,...
Disekap di Myanmar, Eks Anggota DPRD Indramayu Minta Bantuan Presiden Prabowo
Pegawai Kemenag Pandeglang...
Pegawai Kemenag Pandeglang Ditetapkan Tersangka, Diduga Manipulasi Pinjaman Nasabah Koperasi
Ribuan Guru Honorer...
Ribuan Guru Honorer di Indramayu Demo Minta Diangkat Jadi PPPK
Kejari Indramayu Terima...
Kejari Indramayu Terima Barang Bukti dan Tersangka Panji Gumilang Terkait Kasus TPPU
Rekomendasi
Soal Imunitas Jaksa,...
Soal Imunitas Jaksa, Ketua BEM FH UBK: Bertentangan dengan Prinsip Kesetaraan
Hamas Siap Serahkan...
Hamas Siap Serahkan Tawanan Israel dan 4 Jasad yang Ditahan di Gaza
3 Fitnah Kejam yang...
3 Fitnah Kejam yang Menyerang Putri Diana, Dituduh Lebih dulu Berselingkuh dari Raja Charles III
Berita Terkini
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
5 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
6 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
6 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
7 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
8 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
9 jam yang lalu
Infografis
Militer Israel Akui...
Militer Israel Akui Gagal Hadapi Operasi Badai al-Aqsa 7 Oktober
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved