Polisi Cek Hotel-hotel di Jakarta Selidiki Pertemuan LGBT se-ASEAN

Selasa, 11 Juli 2023 - 21:11 WIB
loading...
Polisi Cek Hotel-hotel...
Informasi mengenai pertemuan lesbian, gas, biseksual, dan transgender (LGBT) se-ASEAN pada 17-21 Juli 2023 di Jakarta diselidiki Polda Metro Jaya. Foto/Dok SINDOnews
A A A
JAKARTA - Informasi mengenai pertemuan lesbian, gas, biseksual, dan transgender ( LGBT ) se-ASEAN pada 17-21 Juli 2023 di Jakarta diselidiki Polda Metro Jaya. Rencana pertemuan itu juga mendapatkan penolakan keras oleh Majelis Ulama Indonesia (MUI).

Direktur Intelijen dan Keamanan (Dirintilkam) Polda Metro Jaya Kombes Hirbak Wahyu Setiawan mengungkapkan saat ini pihaknya masih menyelidiki informasi tersebut. Hirbak mengaku sudah menelusuri rencana pertemuan itu ke sejumlah hotel di Jakarta.

Ia mengaku belum menerima informasi itu secara langsung, hanya dari pamflet yang beredar di media sosial. “Iya sedang kita cari tahu benar atau enggak. Kita cek di hotel juga enggak ada, semua acara di hotel juga enggak ada di tempat lain enggak ada,” katanya saat dihubungi wartawan, Selasa (11/7/2023).





Hirbak menyampaikan sampai hari ini belum ada yang mengajukan izin untuk menggelar acara pertemuan tersebut. Polda masih menyelidiki terkait rencana pertemuan itu, apakah akan digelar di Jakarta atau tidak.

“Iya sampai saat ini belum ada yang mengajukan izin dan enggak ada pemberitahuan juga,” pungkasnya.
(rca)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kanit PPA Polrestabes...
Kanit PPA Polrestabes Makassar Minta Rp10 Juta ke Pelaku Pelecehan, Rp5 Juta untuk Korban dan Rp5 Juta Iptu HR
Kisah Bripka Joko Hadi,...
Kisah Bripka Joko Hadi, Polisi Penggali Kubur Sukarela Selama 23 Tahun bagi Warga Kurang Mampu
Kapolda Metro Jaya Pecat...
Kapolda Metro Jaya Pecat 4 Anggota yang Terlibat Kasus Perzinahan hingga Penipuan
Kasus Brigadir AK Diduga...
Kasus Brigadir AK Diduga Bunuh Bayinya Naik Status Penyidikan
Polda Metro Jaya Fokus...
Polda Metro Jaya Fokus Awasi Jalur Arteri Cawang hingga Kedungwaringin Selama Mudik 2025
Ditpamobvit Polda Metro...
Ditpamobvit Polda Metro Bersama SHW Center Bagikan Takjil ke Masyarakat
Sidak Pasar Kemayoran,...
Sidak Pasar Kemayoran, Satgas Pangan Polda Metro Temukan MinyaKita Tak Sesuai Takaran
9 Polisi Polda Kepri...
9 Polisi Polda Kepri Terlibat Pemerasan Tersangka Narkoba dengan Modus Pinjol
Peras Korban Rp180 Juta,...
Peras Korban Rp180 Juta, Oknum Pengacara di NTB Kena OTT Polisi
Rekomendasi
Anggaran TPG Madrasah...
Anggaran TPG Madrasah Rp2 Triliun Cair sebelum Lebaran, Ini yang Harus Dilakukan Guru
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
Pasokan BBM dan LPG...
Pasokan BBM dan LPG Dipastikan Aman Penuhi Kebutuhan Lebaran 2025
Berita Terkini
PN Tangerang Kabulkan...
PN Tangerang Kabulkan Praperadilan Korban Kriminalisasi, Pengacara FR Apresiasi Hakim
7 menit yang lalu
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
21 menit yang lalu
Bank Jatim Salurkan...
Bank Jatim Salurkan Donasi untuk Korban Banjir Bandang Situbondo
28 menit yang lalu
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
29 menit yang lalu
Fraksi DPRD Minta Raperda...
Fraksi DPRD Minta Raperda Perubahan Pajak dan Retribusi Daerah Harus Berorientasi Kesejahteraan Rakyat
40 menit yang lalu
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
56 menit yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved