Kota Bandung Tak Diguyur Hujan, Cerah Berawan Seharian

Jum'at, 24 Juli 2020 - 05:30 WIB
loading...
Kota Bandung Tak Diguyur...
Polrestabes Bandung, Jalan Merdeka, Kota Bandung. Foto/SINDOnews/Agus Warsudi
A A A
BANDUNG - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Geofisika Kelas 1 Bandung meramalkan semua kawasan Kota Bandung pada Jumat 24 Juli 2020, umumnya cerah berawan.

Ramalan tersebut didasarkan pada analisis kelembapan udara pada ketinggian 3 kilometer (km) di wilayah Jawa Barat cukup rendah sehingga tak mendukung peluang pembentukan awan-awan hujan.

Suhu udara Bandung Raya berkisar antara 19-31 derajat Celsius. Kelembapan udara berkisar antara 50% hingga 90%. Angin berembus dengan kecepatan rata-rata 20 km per jam.

Kota Bandung Tak Diguyur Hujan, Cerah Berawan Seharian


Pada pagi hari 07.00-10.00 WIB, langit ibu kota Provinsi Jawa Barat dan sekitarnya, Bandung utara, selatan, timur, barat dan tengah cerah berawan.

Pada siang atau menjelang sore 13.00-19.99 WIB, seluruh kawasan di Kota Bandung yakni Bandung utara, selatan, timur, barat dan tengah berawan.

Pada malam hari, 19.00-01.00 WIB, semua kawasan di Kota Bandung, baik Bandung utara, selatan, timur, barat, maupun tengah, berawan.

Pada dini hari 01.00-07.00 WIB, Sabtu 25 Juli 2020, langit seluruh kawasan di Bandung Raya, yakni Bandung utara, selatan, timur, barat dan tengah, berawan.
(awd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Wali Kota Farhan Ajak...
Wali Kota Farhan Ajak Rektor Maranatha Tangani Masalah Bandung
Waspada! Hujan Ringan...
Waspada! Hujan Ringan hingga Lebat di Jabodetabek pada 23-24 Februari 2025
Heboh TikToker Malaysia...
Heboh TikToker Malaysia Hilang di Hutan Bandung, Ternyata Hanya Konten Medsos
4 Pelaku Penculikan...
4 Pelaku Penculikan IRT di Antapani Bandung Ditangkap, Motif Diduga Sakit Hati
IRT di Antapani Masih...
IRT di Antapani Masih Syok dan Menangis usai 8 Jam Dibawa Penculik Keliling Bandung
Bandung Geger! Wanita...
Bandung Geger! Wanita Diduga Diculik Pria Berpistol usai Pulang dari Arisan
Dukung Pasangan Haru-Dhani,...
Dukung Pasangan Haru-Dhani, Ini Pesan Ketua DPD Partai Perindo Kota Bandung
Sapa Warga, Dhani Wirianata...
Sapa Warga, Dhani Wirianata Calon Wakil Wali Kota Bandung Sambangi Warga Cibeunying Kidul
Partai Perindo Optimistis...
Partai Perindo Optimistis Paslon Haru-Dhani Bawa Perubahan Positif di Bandung
Rekomendasi
Ganda Putra Indonesia...
Ganda Putra Indonesia Tembus Final All England, Jaga Tradisi Juara
Pakar Hukum Pidana Soroti...
Pakar Hukum Pidana Soroti Potensi Overpenalization dalam Gugatan PT Timah ke MK
Dr Richard Lee Tawarkan...
Dr Richard Lee Tawarkan Sarwendah Jadi Mualaf: Log In Aja Dulu
Berita Terkini
Banjir Muarojambi Meluas,...
Banjir Muarojambi Meluas, 7 Kecamatan Terendam
53 menit yang lalu
Gempa M5,2 Guncang Bayah...
Gempa M5,2 Guncang Bayah Banten, Dirasakan hingga Bogor
1 jam yang lalu
Ini Tarif PBJT Jasa...
Ini Tarif PBJT Jasa Perhotelan saat Inap di Hotel Jakarta, Wajib Tahu
1 jam yang lalu
Kisah Penangkapan Crazy...
Kisah Penangkapan Crazy Rich Kiai Murmo yang Memicu Kemarahan Pangeran Diponegoro Kepada Belanda
2 jam yang lalu
Bangunan Liar di Bantaran...
Bangunan Liar di Bantaran Kali Bekasi Dibongkar, Kades Kritik Dedi Mulyadi Otoriter: Bukan Zaman Penjajah Ini
3 jam yang lalu
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
9 jam yang lalu
Infografis
Tiga Alasan Netanyahu...
Tiga Alasan Netanyahu Tak Berani Melanjutkan Perang di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved