Pemkot Depok Buka 1.066 Pos Pelayanan Vaksinasi Imunisasi Polio

Selasa, 04 April 2023 - 13:15 WIB
loading...
Pemkot Depok Buka 1.066...
Pemkot Depok menggencarkan vaksinasi polio pada anak usia 0-59 bulan dengan membuka 1.066 pos. Foto/Ilustrasi/Antara
A A A
DEPOK - Pemkot Depok menggencarkan vaksinasi polio pada anak usia 0-59 bulan. Vaksinasi polio berupa vaksin oral atau tetes sehingga tidak akan menimbulkan efek samping pada balita seperti badan menjadi panas atau demam.

Sebagai upaya menyukseskan program Sub Pekan Imunisasi Nasional (PIN) polio dan mengurangi dampak kelumpuhan sejak dini tersedia 1.066 pos yang tersebar di 11 kecamatan selama sepekan mulai 3-9 April 2023.

”Pelaksanaan Sub PIN Polio ini dilaksanakan selain di Posyandu juga di Puskesmas, PAUD, TK, RA dan beberapa pos lainnya,” kata Kepala Dinas Kesehatan Kota Depok, Mary Liziawati dalam keterangannya dikutip, Selasa (4/4/2023).



Tujuan dari pelaksanaan Sub PIN Polio iniuntuk memberikan pencegahan kepada balita dari virus Polio. Kemudian,pemberian vaksin secara oral, berupa dua tetes vaksin polio.

”Sasarannya adalah seluruh balita usia 0 sampai 59 bulan tanpa memandang status imunisasi. Saat ini seluruh balita di Depok berjumlah 210.974,” ujarnya.



Mary menyebut pelaksanaan Sub PIN Polio dilaksanakan dua putaran, pertama dilaksanakan pada 3 hingga 9 April. Kedua pada 15 hingga 21 Mei dengan interval minimal satu bulan. Target vaksinasi polio adalah 95 persen dari seluruh balita di Kota Depok.



“Pelaksanaan Sub PIN Polio ini selain dari Dinas Kesehatan dan Puskesmas kami juga mendapat dukungan dari organisasi profesi dari rumah sakit, klinik swasta dan bidan praktik mandiri, sehingga kami bisa melaksanakan secara serentak selama 7 hari,” tegasnya.
(ams)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
CFD Jalan Margonda Depok...
CFD Jalan Margonda Depok Mulai Digelar Pekan Depan, 1 Jalur Ditutup
Kronologi Pembakaran...
Kronologi Pembakaran Mobil Polisi oleh Warga di Depok
Tersangka Pembakar Mobil...
Tersangka Pembakar Mobil Polisi di Depok Bertambah Jadi 5 Orang
Pemkot Depok Larang...
Pemkot Depok Larang Siswa Bawa Kendaraan Bermotor ke Sekolah
Turun dari Mobil Tanpa...
Turun dari Mobil Tanpa Sepengetahuan Keluarga, Bocah asal Bogor Tertinggal di Rest Area saat Arus Balik
Aksi Donor Darah MNC...
Aksi Donor Darah MNC Peduli dan PMI Depok, Warga: Bermanfaat bagi Masyarakat Membutuhkan
Pengosongan Lahan UIII...
Pengosongan Lahan UIII Tahap IV di Depok Berjalan Lancar
Viral Bak Spiderman...
Viral Bak Spiderman Anggota Dishub Depok Naik di Bumper Depan Pikap, Begini Kronologinya
Profil Deolipa Yumara,...
Profil Deolipa Yumara, Pengacara Sandi Butar Butar yang Somasi Damkar dan Pemkot Depok
Rekomendasi
Amnesty Tegaskan Israel...
Amnesty Tegaskan Israel Lakukan Genosida yang Disiarkan Langsung di Gaza
Meghan Markle Larang...
Meghan Markle Larang Pangeran Harry Temui Raja Charles III di Inggris
6 Film Horor Indonesia...
6 Film Horor Indonesia Tayang Mei 2025, Ada Gundik
Berita Terkini
Jokowi Hari Ini ke Polda...
Jokowi Hari Ini ke Polda Metro Laporkan Tudingan Ijazah Palsu
1 jam yang lalu
Viral Guru Biologi di...
Viral Guru Biologi di Bandung Barat Minta Siswa SMA Gambar Alat Kelamin dan Direkam
1 jam yang lalu
3 Kerabat Jenderal Try...
3 Kerabat Jenderal Try Sutrisno yang Punya Karier Cemerlang di Militer, Salah Satunya Mantan KSAD
2 jam yang lalu
Misteri Ken Dedes, Kecantikan...
Misteri Ken Dedes, Kecantikan Luar Biasa dan Tanda Gaib yang Mengubah Kekuasaan di Tanah Jawa
3 jam yang lalu
Ini Identitas Korban...
Ini Identitas Korban Tewas dan Luka dalam Kecelakaan Travel Bhineka di Tol Cisumdawu
10 jam yang lalu
PIHK Diminta Bekerja...
PIHK Diminta Bekerja Amanah dan Berlandaskan Prinsip Sunnah
10 jam yang lalu
Infografis
Bacaan Niat untuk Buka...
Bacaan Niat untuk Buka Puasa di Bulan Suci Ramadan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved