2024, Seluruh Puskesmas di Kobar Harus Sudah Berstatus BLUD

Jum'at, 03 Februari 2023 - 06:19 WIB
loading...
2024, Seluruh Puskesmas...
Komisi A DPRD Kabupaten Kotawaringin Barat, Kalteng mendorong agar seluruh Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) dinaikan statusnya menjadi Badan Pelayanan Umum Daerah (BLUD). iNews TV/Sigit
A A A
KOTAWARINGIN BARAT - Komisi A Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kotawaringin Barat, Kalteng mendorong agar seluruh Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) dinaikan statusnya menjadi Badan Pelayanan Umum Daerah (BLUD). Hal itu dilakukan demi meningkatkan pelayanan kesehatan yang terbaik bagi masyarakat,

Berkaitan dengan terbentuknya BLUD Puskesmas, Komisi A DPRD Kobar pun
melakukan konsultasi ke Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Tengah, sebab di Kabupaten Kotawaringin Barat, 18 Puskesmas se-Kobar belum ada yang dibentuk BLUD.

"Kami melakukan konsultasi ke Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Tengah ini mengingat ada Instruksi dari Kementrian Kesehatan, bahwa
pada 2024 seluruh Puskesmas di Indonesia, telah dibentuk BLUD untuk itu kami pun berkonsultasi persyaratannya apa saja, karena Puskesmas se-Kobar belum terbentuk BLUD," kata Mina Irawati Ahmadi Riansyah, Jumat (3/2/2023).

Menurutnya, mengingat Puskesmas ini adalah ujung tombak pelayanan kesehatan masyarakat yang paling dasar, sehingga peningkatan pelayanan dan pengelolaannya pun harus benar-benar diperhatikan khusus, sehingga penetapan BLUD menjadi sangat penting.

"Memang untuk terbentuknya BLUD Puskesmas ini banyak syarat yang harus di penuhi, akan tetapi semuanya bukan suatu kendala, mengingat peran keberadaan Puskesmas ini sangat penting dalam pelayanan kepada
masyarakat," sebutnya.

Di mana menurutnya, syaratnya yang salah satunya adalah terakreditasi, untuk tahun ini saja, Puskesmas yang mengajukan akreditasi ada dua yakni Puskesmas Teluk Bogam di Kecamatan Kumai dan Puskesmas Arut Utara, sementara Puskesmas lainnya mash terkendala anggaran, ini harus menjadi perhatian khusus.

"Secara umum sumber daya manusia di masing- masing Puskesmas saat ini kami anggap sudah sangat siap, karena jika telah di bentuk BLUD, maka setiap Puskesmas suka tidak suka harus bisa mengelola manajemen sendiri. Untuk itu sat ini pemerintah daerah melalui Dinas Kesehatan Kobar, harus mempersiapkan sarana dan prasarana pelayanan kesehatan," pungkasnya.
(nag)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
DPRD Kota Bogor Pangkas...
DPRD Kota Bogor Pangkas Anggaran Perdin 50%, Dialokasikan untuk 3 Sektor Ini
Selesai Ikuti Retret,...
Selesai Ikuti Retret, Agustiar dan Edy Pratowo Langsung Kebut Program Prioritas
Obesitas Meningkat,...
Obesitas Meningkat, Klinik Kesehatan Diet Hadir di Jakbar
Warga Tangsel Antusias...
Warga Tangsel Antusias Cek Kesehatan Gratis di Puskesmas
44 Puskesmas Kecamatan...
44 Puskesmas Kecamatan Siap Layani Program Cek Kesehatan Gratis Hari Ini
Kabupaten Ngawi Resmi...
Kabupaten Ngawi Resmi Luncurkan Program Cek Kesehatan Gratis di Puskesmas
Tingkatkan Pelayanan,...
Tingkatkan Pelayanan, Puskesmas Jomin Karawang Dapat Bantuan Ambulans
Percepatan Kemandirian...
Percepatan Kemandirian Pangan, Mentrans Siapkan Tenaga Kerja
Usai Gunakan Hak Pilih,...
Usai Gunakan Hak Pilih, Agustiar Berterima Kasih kepada Masyarakat Kalteng
Rekomendasi
Paus Fransiskus Wafat,...
Paus Fransiskus Wafat, Menag: Jasa dan Persahabatan Beliau Tak Terlupakan
3 Tujuan Rusia Menempatkan...
3 Tujuan Rusia Menempatkan Pesawat Tempur di Biak Papua
Paus Fransiskus Meninggal...
Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Habib Jafar: Selamat Jalan Teladan Kesederhanaan
Berita Terkini
Kronologi Pembakaran...
Kronologi Pembakaran Mobil Polisi oleh Warga di Depok
42 menit yang lalu
Pemprov Jakarta Bakal...
Pemprov Jakarta Bakal Kirim 150 Pelajar untuk Kuliah di Universiti Kuala Lumpur
47 menit yang lalu
Tegas! Polda Metro Jaya...
Tegas! Polda Metro Jaya Ultimatum 4 Buronan Pembakaran Mobil Polisi di Depok Segera Serahkan Diri
1 jam yang lalu
Puncak Peringatan Hari...
Puncak Peringatan Hari Kartini, Kongres Perempuan Dunia Bakal Digelar di Rembang
1 jam yang lalu
Angin Puting Beliung...
Angin Puting Beliung Terjang Tapanulis Utara, Atap Rumah Warga Rusak
2 jam yang lalu
Beri Solusi Konkret...
Beri Solusi Konkret Kasus Penahanan Ijazah, Gubernur Khofifah: Pemprov Jatim Siap Urus Penerbitan Ulang Ijazah Pekerja yang Ditahan
2 jam yang lalu
Infografis
128.000 Warga Israel...
128.000 Warga Israel Dukung Penghentian Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved