Biografi Pati Unus, Penguasa Kesultanan Demak Berjuluk Pangeran Sabrang Lor

Jum'at, 20 Januari 2023 - 16:58 WIB
loading...
A A A
Baca juga : Kisah Raden Patah Pimpin Pasukan Kesultanan Demak Lindungi Klenteng Sam Po Kong saat Menyerang Semarang

Pada awal pemerintahannya, Kerajaan Demak tidak lagi bersahabat dengan Kerajaan Majapahit. Bahkan Kerajaan Majapahit berusaha merongrong kekayaan dan daerah kekuasaan Kerajaan Demak.

Dikutip dari situs web budaya indo, Dengan adanya hal tersebut maka tak segan-segan Pangeran Sabrang Lor dan pasukannya bergerak menyerang Majapahit dari laut lewat sedayu. Peperangan berlangsung selama 6 tahun dan Kerajaan Majapahit berhasil ditaklukkannya.

Tanda berakhirnya kekuasaan Kerajaan Majapahit ditandai dengan adanya pusaka-pusaka milik Majapahit yang diboyong ke Demak. Salah satunya tiang Keraton Majapahit yang sampai saat ini dijadikan tiang serambi Masjid Agung Demak.

Keberhasilan Raja Pati Unus tersebut menandakan bahwa Kerajaan Islam berhasil menaklukkan Kerajaan Majapahit yang terkenal sangat besar di nusantara. Ia memiliki semangat juang seperti ayahandanya Sultan Patah dalam menegakkan ajaran Islam.
(bim)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kisah Perlawanan Adik...
Kisah Perlawanan Adik Ipar Pangeran Diponegoro Bikin Pejabat Belanda Ketar-ketir
Momen Pangeran Mangkubumi...
Momen Pangeran Mangkubumi dan Raden Mas Said Bertemu di Lereng Gunung Wilis Atur Siasat Serangan
Kisah Jaka Tingkir,...
Kisah Jaka Tingkir, Keturunan Pejabat Kerajaan Majapahit yang Jadi Raja Pertama Pajang
Kisah Konflik Kekuasaan...
Kisah Konflik Kekuasaan di Kerajaan Islam Demak yang Didirikan Wali Songo Usai Pati Unus Wafat
Kelemahan Pengaruh Kesultanan...
Kelemahan Pengaruh Kesultanan Demak yang Membuat Kekuatannya Terpecah di Pedalaman Pulau Jawa
Dua Serangan Besar-besaran...
Dua Serangan Besar-besaran Kesultanan Demak ke Malaka yang Gagal Mengusir Portugis
Lemahnya Tentara Kerajaan...
Lemahnya Tentara Kerajaan Majapahit Paksa Raja Berkoalisi dengan Portugis Demi Lawan Demak
Kisah Jaka Tingkir Naik...
Kisah Jaka Tingkir Naik Rakit Buaya dan Menaklukkan Banteng hingga Jadi Raja Pajang
Cerita Kemegahan Masjid...
Cerita Kemegahan Masjid Agung Demak Runtuhkan Pamor Kerajaan Majapahit di Nusantara
Rekomendasi
Ahok Minta Mantan Dirut...
Ahok Minta Mantan Dirut Lainnya Dipanggil Terkait Kasus Korupsi Pertamina
Tak Toleransi Fraud...
Tak Toleransi Fraud dan Korupsi, Pegadaian Komitmen Implementasikan GCG
Kolaborasi PNM dan Kementerian...
Kolaborasi PNM dan Kementerian UMKM Perkuat Literasi Usaha Nasabah
Berita Terkini
Percepatan Ketahanan...
Percepatan Ketahanan Pangan, PTPN IV PalmCo Optimalkan Areal Replanting
4 jam yang lalu
Pelaku Pembakaran 3...
Pelaku Pembakaran 3 Gerbong Kereta Api di Stasiun Tugu DIY Ditangkap
4 jam yang lalu
Website Resmi Pemkab...
Website Resmi Pemkab Bandung Diretas, Muncul Tulisan Slot Gacor
4 jam yang lalu
Motif Pembunuh Ibu dan...
Motif Pembunuh Ibu dan Anak di Tambora karena Sakit Hati Dimarahi Korban
6 jam yang lalu
Produsen MinyaKita Ilegal...
Produsen MinyaKita Ilegal di Banten Digerebek, Raup Untung Rp45 Juta Setiap Bulan
7 jam yang lalu
Tebarkan Kebahagiaan...
Tebarkan Kebahagiaan Ramadan hingga Pelosok Banten
8 jam yang lalu
Infografis
5 Strategi Pangeran...
5 Strategi Pangeran Mohammed bin Salman Produksi Senjata Nuklir
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved