SAR se-Asia Pasifik Kumpul di Bali, Ada Apa?

Senin, 05 September 2022 - 17:52 WIB
Dia berharap, pertemuan selama lima hari ke depan itu akan menghasilkan kesepakatan mengenai persoalan ini. "Jadi bagaimana ini bisa sesuai dengan prinsip tanggap darurat yaitu quick response, kecepatan," imbuh Henri.

Peter Muller dari Sekretariat Insarag mengatakan, pertemuan ini bertujuan mempermudah kerja sama bantuan SAR kepada negara terdampak bencana gempa.

Menurutnya, operasi SAR, identik dengan misi kemanusiaan. Ketika terjadi bencana gempa bumi, maka negara lain dengan personil yang kompeten dan kecanggihan peralatan yang dimiliki dapat dengan mudah memiliki akses untuk memberikan bantuannya.

"Lewat pertemuan ini, diharapkan negara-negara yang ingin memberikan bantuan SAR dapat difasilitasi, tidak mengalami kesulitan dari aspek administrasi sehingga bantuan dapat cepat dan tepat sasaran," katanya.
(nic)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content