Pemkab Gowa Harap SIT Hafidz At-Tauhid Lahirkan Penghafal Quran

Sabtu, 03 September 2022 - 16:01 WIB
Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan melakukan peletakan batu pertama pembangunan SIT Hafidz At-Tauhid, Jumat (2/8/2022). Foto: Humas Pemkab Gowa
GOWA - Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan berharap, Sekolah Islam Terpadu Hafidz At-Tauhidy yang sekarang dalam tahap pembangunan, di masa mendatang, dapat membantu melahirkan hafiz Qur'an.

Hal itu disampaikan Bupati Gowa saat melakukan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Sekolah Islam Terpadu Hafidz At-Tauhid di Lingkungan Borong Raukang, Kelurahan Samata, Kecamatan Somba Opu, Jumat (2/9/2022).



Sementara itu, Pembina dan Penasehat Yayasan At-tauhid, Kamaluddin Marsus menyampaikan terimakasih atas dukungan Pemkab Gowa dan seluruh pihak yang terlibat dalam membantu pembangunan Sekolah Islam Terpadu Hafidz At-Tauhid.

“Saya ucapkan terima kasih kepada Bapak Bupati Gowa dan pengusaha-pengusaha dan seluruh pihak yang ikut membantu dan mendukung pembangnan Sekolah Islam Terpadu Hafidz At-Tauhid,” ucapnya.
(luq)
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content