5 Sapi di Kabupaten Gowa Terindikasi Penyakit Mulut dan Kuku

Rabu, 20 Juli 2022 - 18:47 WIB
Penyemprotan disinfektan di salah satu kandang sapi yang berada di Kabupaten Gowa untuk mencegah penyebaran virus penyakit mulut dan kuku. Foto: Humas Pemkab Gowa
GOWA - 5 ekor sapi di Kabupaten Gowa terindikasi penyakit mulut dan kuku (PMK) . Indikasi itu ditemukan oleh Dinas Peternakan dan Perkebunan (Disnakbun) Gowa.

Lokasi sapi terindikasi PMK itu, empat ekor berada di dataran tinggi. Sementara satu lainnya berada di dataran rendah.

Baca Juga: PMK


"Lalu tindakan selanjutnya kita lakukan penyemprotan disinfektan baik kepada ternak maupun kandangnya. Sementara sapi-sapi sehat lainnya kita beri vitamin,” jelas Suhriati, Rabu (20/7/2022).

Sementara untuk empat ekor sapi lainnya yang terindikasi PMK ditemukan di wilayah dataran tinggi yakni di Kecamatan Biringbulu.

Baca Juga: PMK
Dengan adanya temuan lima ekor sapi itu, kini pihaknya secara resmi melakukan penutupan sementara arus keluar masuknya ternak sapi maupun kerbau dari dan ke Kabupaten Gowa.

Baca Juga: PMK
"Dan untuk saat ini, kami bersama para peternak merutinkan penyemprotan disinfektan dikandang-kandang dan menjaga kebersihan lingkungan kandang,” jelasnya.
(luq)
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content