Belum Ada Zona Hijau, Siswa di Jabar Tetap Belajar Virtual
Sabtu, 20 Juni 2020 - 11:58 WIB
"Ada beberapa daerah, yang daerah itu dikatakan zona hijau, tapi masih level kecamatan. Secara kabupaten atau kota, belum ada yang dikatakan statusnya zona hijau," terangnya.
(Baca juga: Pandemi COVID-19, Kedatangan Santri Lirboyo Kediri Ditunda )
Dedi menambahkan, pertimbangan lain Disdik Jabar untuk tetap menggelar KBM virtual adalah menghindari kesenjangan dalam kualitas pendidikan di Jabar.
"Kita juga terus mengevaluasi dalam upaya menjaga kualitas pendidikan, agar tidak terjadi kesenjangan antara kabupaten atau kota di zona hijau dengan zona lainnya," tandasnya.
Lihat Juga: Dharma Pongrekun Sebut Pandemi Agenda Terselubung Asing, Ini Alasan Ridwan Kamil Tanya soal Covid-19
(Baca juga: Pandemi COVID-19, Kedatangan Santri Lirboyo Kediri Ditunda )
Dedi menambahkan, pertimbangan lain Disdik Jabar untuk tetap menggelar KBM virtual adalah menghindari kesenjangan dalam kualitas pendidikan di Jabar.
"Kita juga terus mengevaluasi dalam upaya menjaga kualitas pendidikan, agar tidak terjadi kesenjangan antara kabupaten atau kota di zona hijau dengan zona lainnya," tandasnya.
Lihat Juga: Dharma Pongrekun Sebut Pandemi Agenda Terselubung Asing, Ini Alasan Ridwan Kamil Tanya soal Covid-19
(eyt)
tulis komentar anda