Cakupan Vaksinasi di Kalangan Pelajar Maros Masih Rendah
Jum'at, 24 September 2021 - 19:05 WIB
Dia menyebutkan kecamatan dengan capaian vaksinasi remaja tertinggi itu di Kecamatan Bontoa dan Mandai.
"Jadi sistem yang kita pakai sekarang, dimana lokasi yang banyak kasus Covid-19, disitu kita gencarkan vaksinasinya, dan alhamdulillah berbanding lurus. Contohnya di Bontoa menurun drastis, sisa enam kasus," ucapnya.
Untuk langkah percepatan vaksinasi, kata dr Yunus, diperlukan koordinasi dari berbagai pemangku kepentingan. "Seluruh pemangku kepentingan harus memperkuat advokasi, khususnya untuk meyakinkan orang tua siswa untuk memberikan persetujuan vaksin anaknya," tutupnya.
(tri)
Lihat Juga :
tulis komentar anda