Korban KM Karya Indah Belum Ditemukan, Proses Pencarian Dilanjutkan Besok

Minggu, 30 Mei 2021 - 23:32 WIB
Pencarian korban hilang ABK Kapal Motor (KM) Karya Indah yang terbaka di Kabupaten Kepulauan Sula hingga sore Minggu (30/5/2021) tadi belum membuahkan hasil.Foto/Dok SINDOnews
SULA - Pencarian korban hilang ABK Kapal Motor (KM) Karya Indah yang terbaka di Kabupaten Kepulauan Sula hingga sore Minggu (30/5/2021) tadi belum membuahkan hasil.

Meski sudah mengerahkan seluruh sumberdaya yang ada, Tim Sar Gabungan belum juga menemukan Dedi Hidayat. Tim Sar Gabungan terus berupaya melakukan pencarian dengan menyisir sejumlah tempat.

"Kami Tim Sar Gabungan akan terus melakukan pencarian semaksimal mungkin dari pukul 07.00 sampai pukul 17.00 WIT sampai 7 hari ke depan," kata Muhamad Arafah, Kepalsa Basarnas Ternate Kepada MNC Media.

Sampai saat ini, istri korban Indrawati dan tiga anaknya berharap korban dapat ditemukan sesegera mungkin.
(don)
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content