Pasangan DH-DS Dapat No Urut 1, Petahana di Pali Tunggu Hasil Tes Kesehatan Susulan

Kamis, 24 September 2020 - 15:35 WIB
"Kami berkomitmen mengawasi dan mengawal jalannya tahapan Pilkada agar berjalan sukses. Termasuk nanti saat masa kampanye. Yang tentunya, selain mengawasi terjadinya pelanggaran Pilkada juga mengawasi penerapan protokol kesehatan," kata Katua Bawaslu.

Terpisah, Devi Haryanto didampingi Darmadi Suhaimi, Paslon nomor urut 1 menyebut bahwa setelah ditetapkan mendapat nomor urut 1 akan disosialisasikan ke masyarakat dan setelah memasuki masa kampanye dirinya bakal terjun ke tengah-tengah masyarakat.

"Kami bersyukur ditetapkan mendapat nomor urut 1. Setelah penetapan nomor urut kami akan konsolidasi bersama tim dan parpol pengusung juga dengan masyarakat," ucap Devi.

Devi Haryanto dan Darmadi Suhaimi yang tenar di sapa DH-DS yang Memiliki jargon PERUBAHAN INI juga mengatakan, Perubahan yang mereka maksud adalah merubah Kabupaten Pali ke arah yang lebih baik lagi, Salah satunya akan membenahi tatanan pemerintahan,yang menurut mereka saat ini masih belum baik.
(sms)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More