Komisi VII DPR Serahkan 500 Titik PJUTS di Indramayu
Minggu, 28 Juli 2024 - 12:33 WIB
Hal itu sejalan dengan rencana pemerintah dalam mencapai target Net Zero Emission (Nol Emisi Karbon) pada 2060 atau lebih cepat.
“Seiring dengan diterapkannya tariff adjustment bagi golongan rumah tangga berdaya 3.500 VA atau lebih dan golongan pemerintah, termasuk di dalamnya golongan tarif Penerangan Jalan Umum (P3), maka pemasangan PJUTS ini sangat bermanfaat bagi pemerintah daerah untuk menghemat pengeluaran Pendapatan Asli Daerah (PAD) yang berasal dari pajak penerangan jalan,” katanya.
Hingga 2023, PJUTS yang telah terbangun sebanyak 23.056 atau setara menerangi jalan sepanjang 1.152 Km, yang tersebar di 31 provinsi di Indonesia.
Dengan demikian program pemasangan PJUTS telah dilaksanakan oleh Kementerian ESDM, Direktorat Jenderal Energi Baru, Terbarukan dan Konservasi Energi (EBTKE) sejak Tahun Anggaran 2015 hingga 2023 telah terpasang 135.719 unit atau setara menerangi jalan sepanjang 6.785 Km.
“Seiring dengan diterapkannya tariff adjustment bagi golongan rumah tangga berdaya 3.500 VA atau lebih dan golongan pemerintah, termasuk di dalamnya golongan tarif Penerangan Jalan Umum (P3), maka pemasangan PJUTS ini sangat bermanfaat bagi pemerintah daerah untuk menghemat pengeluaran Pendapatan Asli Daerah (PAD) yang berasal dari pajak penerangan jalan,” katanya.
Hingga 2023, PJUTS yang telah terbangun sebanyak 23.056 atau setara menerangi jalan sepanjang 1.152 Km, yang tersebar di 31 provinsi di Indonesia.
Dengan demikian program pemasangan PJUTS telah dilaksanakan oleh Kementerian ESDM, Direktorat Jenderal Energi Baru, Terbarukan dan Konservasi Energi (EBTKE) sejak Tahun Anggaran 2015 hingga 2023 telah terpasang 135.719 unit atau setara menerangi jalan sepanjang 6.785 Km.
(shf)
Lihat Juga :
tulis komentar anda