Jelang Pemilu 2024, Perindo Bali Minta Semua Kader dan Caleg Rapatkan Barisan

Jum'at, 24 November 2023 - 11:26 WIB
Lalu Caleg DPR RI untuk kaum milenial dan Gen Z Putu Eka Mahardika dengan nomor urut 2 harus bertanggung jawab dan bekerja keras di 3 Kabupaten yaitu Bangli, Gianyar dan Jembrana.

Bahkan, Ketua Bappilu Partai Perindo Bali Masyur Pasaribu yang juga sebagai Caleg DPRD Bali dan Muji Eryanti sebagai Caleg DPRD Kabupaten Badung dengan nomor urut 2 untuk daerah pemilihan Kuta Selatan juga optimistis untuk bekerja keras untuk Partai Perindo.

”Semua harus betul-betul diberikan prioritas supaya perolehan suara maksimal di semua tingkat, baik dari tingat nasional, provinsi, kota, dan kabupaten. Kehadiran Partai Perindo memiliki nilai positif dan bisa diterima masyarakat karena Perindo diharapkan bisa mewakili masyarakat.

”Semua caleg untuk merapatkan barisan untuk dan mengintrusikan metode pemenangan untuk Partai Perindo bahkan beberapa formulasi stategi di berikan kepada pada pengurus dan juga caleg untuk mendulang suara,” ujar Ketua DPD Perindo I.G.A Mas Seri Lestari.
(ams)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content