Hujan Lebat, Empat Rumah Ambrol di Depok

Senin, 23 Februari 2015 - 16:36 WIB
Hujan Lebat, Empat Rumah...
Hujan Lebat, Empat Rumah Ambrol di Depok
A A A
DEPOK - Hujan lebat disertai angin kencang menyebabkan pagar pembatas di Perumahan Kampoeng Mas, Rawageni, Cipayung, Depok roboh. Setidaknya empat rumah mengalami kerusakan dan beruntung tidak terdapat korban jiwa.

Sekuriti perumahan Ramdani menjelaskan hujan disertai angin kencang terjadi sekitar pukul 13.00 WIB. "Saya tiba-tiba dikabari warga kalau tembok belakang perumahan roboh. Untungnya di belakang perumahan Kampoeng Mas enggak ada orang sehingga tidak ada korban," ucap Ramdani kepada kepada Sindonews, Senin (13/2/2015).

Menurut Ramdani, di belakang perumahan tersebut juga berbatasan dengan perumahan lainnya. Tidak ada korban luka dalam kejadian ini karena saat kejadian, para penghuni rumah tidak ada keluar lantaran hujan dan beberapa penghuni lainnya sedang bekerja.

Pantauan Sindonews, pagar pembatas di perumahan tersebut memang sudah miring dan sepertinya kondisi serupa akan kembali terjadi jika tidak diperbaiki segera. Hasil penelusuran, pengembang perumahan tersebut memang sudah melepaskan semua tanggung jawabnya setelah perumahan terisi.
(whb)
Berita Terkait
Material Longsor Putus...
Material Longsor Putus Akses Jalan Kota Palopo-Toraja
Pencarian 3 Warga Korban...
Pencarian 3 Warga Korban Tanah Longsor di Kota Bogor
Tembok Penahan Tanah...
Tembok Penahan Tanah di Cibinong Longsor, 12 Rumah Terancam
Hidup Menumpang, Korban...
Hidup Menumpang, Korban Longsor Palopo Butuh Bantuan Pemerintah
Ojek Pikul di Lokasi...
Ojek Pikul di Lokasi Longsor Palopo Angkut Karung Beras hingga Motor
Akses Jalan Poros Sinjai-Malino...
Akses Jalan Poros Sinjai-Malino Sempat Putus Diterjang Longsor
Berita Terkini
Kisah Penangkapan Crazy...
Kisah Penangkapan Crazy Rich Kiai Murmo yang Memicu Kemarahan Pangeran Diponegoro Kepada Belanda
34 menit yang lalu
Bangunan Liar di Bantaran...
Bangunan Liar di Bantaran Kali Bekasi Dibongkar, Kades Kritik Dedi Mulyadi Otoriter: Bukan Zaman Penjajah Ini
1 jam yang lalu
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
7 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
9 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
9 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
10 jam yang lalu
Infografis
10 Bandara InJourney...
10 Bandara InJourney Airports Terbaik di Asia Pasifik 2024!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved