27 desa di Polman akan gelar pilkades

Jum'at, 18 Oktober 2013 - 10:06 WIB
27 desa di Polman akan...
27 desa di Polman akan gelar pilkades
A A A
Sindonews.com - Sebanyak 27 desa di Kabupaten Polewali Mandar (Polman), Sulawesi Barat (Sulbar), akan segera menggelar Pilkades pada Desember mendatang.

Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa (BPMPD) Polman, Andi Parial Patayangi, menyampaikan untuk rencana pelaksanaan Pilkades tersebut, saat ini sudah dimulai tahapannya dengan membentuk panitia Pilkades.

Desa yang akan menggelar Pilkades tersebut berasal dari 12 kecamatan, yakni Desa Mirring di Kecamatan Binuang; Desa Kelapa Dua Kecamatan Anreapi; Desa Barumbung, Desa Patampanua di Kecamatan Matakali; Desa Riso, Desa Palatta, Desa Dakka, dan Desa Rappang di Kecamatan Tapango; Desa Rumpa, Desa Bonne Bonne, Desa Buku, dan Desa Ugi Baru di Kecamatan Mapilli; Desa Sambaliwali, Desa Pussui, Desa Baru di Kecamatan Luyo.

Selanjutnya, Desa Napo, Desa Sallari, Desa Renggeang, dan Desa Samasundu Kecamatan Limboro, Desa Sepabatu, Desa Tandung, dan Desa Batulaya Kecamatan Tinambung, Desa Piriang Allo, Desa Ambopadang di Kecamatan Tutar; Desa Puppuring Kecamatan Alu, Desa Patambanua Kecamatan Bulo; dan Desa Pambusuang di Kecamatan Balanipa.

Dikatakan Andi Parial, BPMPD telah menyurat ke 27 desa tersebut untuk membentuk panitia pilkades tingkat desa. Jika nantinya target untuk menggelar Pilkades pada akhir tahun ini tidak dilaksanakan, kemungkinan akan menyeberang ke 2014.

“Untuk mengisi kekosongan jabatan karena jabatan mereka telah berakhir, tentu akan dilakukan pengangkatan pejabat sementara,” jelasnya.
(rsa)
Berita Terkait
Pemilihan Kepala Desa...
Pemilihan Kepala Desa Serentak di Banda Aceh
Pengamat: Ada Oligarki...
Pengamat: Ada Oligarki di Balik Desakan Perpanjangan Masa Jabatan Kades
Pilkades Serentak Segera...
Pilkades Serentak Segera Digelar di Purwakarta, Panitia Dilarang Kutip Iuran
Junimart PDIP Sebut...
Junimart PDIP Sebut Perpanjangan Masa Jabatan Kades Tak Jamin Bisa Redam Konflik
Banyak Guru di Seruyan...
Banyak Guru di Seruyan Diangkat Menjadi Pjs Kades, Bisa Jadi Masalah Baru
43 Desa di Seruyan Segera...
43 Desa di Seruyan Segera Laksanakan Pilkades Serentak
Berita Terkini
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
4 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
5 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
5 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
6 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
7 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
8 jam yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara, Indonesia Nomor Berapa?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved