Satroni Warkop di Jagakarsa, Pelaku Curas Bersenjata Tajam Diringkus

Jum'at, 21 September 2018 - 11:02 WIB
Satroni Warkop di Jagakarsa,...
Satroni Warkop di Jagakarsa, Pelaku Curas Bersenjata Tajam Diringkus
A A A
JAKARTA - Polisi menciduk pelaku pencurian dengan kekerasan di Jagakarsa, Jakarta Selatan. Pelaku biasa membawa sajam saat melancarkan aksinya.

Kanit Reskrim Polsek Jagakarsa, Iptu Sofyan mengatakan, polisi baru saja melakukan penangkapan pada pelalu pencurian dengan kekerasan berinisial AS (22). Pelaku merupakan spesialis pencurian di kawasan Jagakarsa.

"Saat beraksi, pelaku membawa golok tanpa gagang," ujarnya pada wartawan, Jumat (21/9/2018).

Adapun korban terakhir, kata dia, bernama Uci yang mana pelaku beraksi di kawasan Jalan M Kahfi, Jagakarsa, Jakarta Selatan.

Saat itu korban yang tengah berjualan di warkop tiba-tiba didatangi dua orang tak dikenal yang baru turun dari sepeda motornya.

Pelaku, tambahnya, langsung menodongkan senjata tajam itu pada korban dan meminta semua barang berharga korban. "Satu pelaku menodong korban dan pelaku lainnya mengambil barang berharga korban," tuturnya.

Korban sempat melawan, hanya saja akibat melawan itu tangannya pun terluka terkena golok. Polisi saat ini tengah memburu satu pelaku lainnya yang kini berstatus DPO.
(ysw)
Berita Terkait
Empat WNI Pakistan Terjerat...
Empat WNI Pakistan Terjerat Kasus Pencurian di Surabaya
Cermati, Ini 8 Cara...
Cermati, Ini 8 Cara Hindari Kejahatan Skimming ATM
Google Nyerah Hadapi...
Google Nyerah Hadapi Malware Joker, Dihapus Tetap Saja Mengancam
Polisi Lumpuhkan Pelaku...
Polisi Lumpuhkan Pelaku Pencurian Motor
Terlibat Pencurian Ikan...
Terlibat Pencurian Ikan Ilegal, 24 Nelayan Vietnam Dideportasi
Berbekal CCTV, Pencuri...
Berbekal CCTV, Pencuri HP di Masjid Diciduk Reskrim Polres Batubara
Berita Terkini
Gempa M5,2 Guncang Bayah...
Gempa M5,2 Guncang Bayah Banten, Dirasakan hingga Bogor
9 menit yang lalu
Ini Tarif PBJT Jasa...
Ini Tarif PBJT Jasa Perhotelan saat Inap di Hotel Jakarta, Wajib Tahu
23 menit yang lalu
Kisah Penangkapan Crazy...
Kisah Penangkapan Crazy Rich Kiai Murmo yang Memicu Kemarahan Pangeran Diponegoro Kepada Belanda
1 jam yang lalu
Bangunan Liar di Bantaran...
Bangunan Liar di Bantaran Kali Bekasi Dibongkar, Kades Kritik Dedi Mulyadi Otoriter: Bukan Zaman Penjajah Ini
2 jam yang lalu
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
8 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
9 jam yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara, Indonesia Nomor Berapa?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved