Update COVID-19 di Sulsel: 6.620 Positif, 2.476 Sembuh dan 209 Meninggal

Jum'at, 10 Juli 2020 - 17:03 WIB
loading...
Update COVID-19 di Sulsel:...
Kasus harian COVID-19 di Sulsel terpantau masih tinggi. Foto/Ilustrasi
A A A
MAKASSAR - Laju penyebaran COVID-19 di Sulsel belum menunjukkan tanda-tanda mereda. Kasus harian virus corona terbilang masih tinggi. Tercatat ada penambahan 132 kasus baru per hari ini Jumat (10/7/2020). Total kini ada 6.620 orang di Sulsel terinfeksi COVID-19.

Sulsel merupakan provinsi dengan kasus corona terbanyak di luar Jawa, sekaligus tertinggi ketiga setelah Jawa Timur, 15.730 kasus, lalu DKI Jakarta (13.739).

Pasien sembuh di Sulsel saat ini berjumlah 2.476 orang atau mengalami penambahan 30 orang. Sementara jumlah warga meninggal dunia akibat COVID-19 tidak mengalami penambahan, tetap 209 kasus kematian.



Untuk skala nasional, jumlah pasien positif virus corona di Indonesia bertambah 1.661 kasus. Dengan adanya penambahan ini, total kasus per hari ini ada 72.347 pasien positif COVID-19.

Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan COVID-19 Achmad Yurianto mengatakan, pasien positif corona yang meninggal bertambah 52 orang. Total pasien meninggal jadi 3.469 orang.

Dia juga menyampaikan kabar baik terkait kondisi pasien yang sembuh bertambah 878 orang. Dengan penambahan itu, total pasien sembuh per hari ini menjadi 33.529 orang.

(tri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Asyik Main di Sungai...
Asyik Main di Sungai Bareng Teman-teman, Bocah 5 Tahun di Gowa Hilang Tenggelam
Gempa M5,1 Guncang Barat...
Gempa M5,1 Guncang Barat Daya Bone Bolano Sulawesi Selatan
Perbedaan Pendapat Pejabat...
Perbedaan Pendapat Pejabat Belanda di Tengah Upaya Penaklukan Kerajaan Bone
Perlawanan Heroik Rakyat...
Perlawanan Heroik Rakyat Sappe Tanete Sulawesi Selatan Tewaskan Perwira Belanda
Makassar Kini Punya...
Makassar Kini Punya Pusat Layanan Kesehatan Mutakhir di RS Unhas
Sekum MUI Sulsel: Terorisme...
Sekum MUI Sulsel: Terorisme dan Perbedaan SARA Makin Menurun
Aksi Terang Lestarikan...
Aksi Terang Lestarikan Ekosistem Perairan Sulawesi Utara
Andi Sudirman Sulaiman-Fatmawati...
Andi Sudirman Sulaiman-Fatmawati Ditetapkan Pemenang Pilkada Sulsel 2024
Petani Gula Aren di...
Petani Gula Aren di Sulsel Tewas Ditelan Ular Piton
Rekomendasi
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 125: Kondisi Emil Mengkhawatirkan, Aditya Panggil Kartika
Perluas Portofolio,...
Perluas Portofolio, Home Credit Tawarkan Pembiayaan Modal Usaha hingga Rp50 Juta
Waketum Perindo Minta...
Waketum Perindo Minta Optimalisasi Dana Desa Rp71 Triliun Tepat Sasaran
Berita Terkini
Polisi Bongkar Kasus...
Polisi Bongkar Kasus Predator Seksual di Jepara, Korban Capai 21 Anak di Bawah Umur
18 menit yang lalu
Anggota DPRA Jalani...
Anggota DPRA Jalani Sidang Kasus Dugaan Penganiayaan Anak di Aceh Barat
1 jam yang lalu
7.000 Hektare Lahan...
7.000 Hektare Lahan TNBBS Dijadikan Perkebunan, 4.517 Orang Huni Kawasan Konservasi Hutan
1 jam yang lalu
Sosialisasi MBG, Warga...
Sosialisasi MBG, Warga Kayong Utara Kalbar Diedukasi Asupan Gizi Terpenuhi
1 jam yang lalu
Bak di Film Laga, 4...
Bak di Film Laga, 4 Pencuri Mobil Kejar-kejaran dengan Polisi di Tol Jakarta-Cikampek
1 jam yang lalu
8 Terdakwa Pabrik Narkoba...
8 Terdakwa Pabrik Narkoba Lolos dari Vonis Hukuman Mati di PN Malang
2 jam yang lalu
Infografis
Demo Besar Guncang AS...
Demo Besar Guncang AS di 1.200 Lokasi dan 50 Negara Bagian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved