Kembangkan Potensi Mamasa, Ini Langkah Konkret yang Dilakukan Sandiaga Uno

Rabu, 12 Oktober 2022 - 22:14 WIB
loading...
Kembangkan Potensi Mamasa,...
Menparekraf Sandiaga Salahuddin Uno saat menerima cendera mata dari Bupati Mamasa Ramlan Badawi dalam kunjungannya di Desa Wisara Bakaru, Rabu (12/10/2022). Foto: Istimewa
A A A
MAMASA - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno takjub dengan antusiasme warga dan potensi yang dimiliki Kabupaten Mamasa , Sulawesi Barat (Sulbar).

Karena itu, Sandiaga Uno mengaku telah menyusun strategi untuk meningkatkan sektor parekraf Kabupaten Mamasa.

Langkah pertama adalah promosi dengan mengajak tim kreatif untuk membuat konten terkait parekraf Mamasa.



"Sehingga nanti tampilan-tampilan Tondok Bakaru ini akan menyerupai konten-konten yang ada di Thailand, Philipina. Jadi ini karena kita menyasar selain wisatawan dalam negeri-wisawatan Nusantara, juga wisatawan mancanegara," ungkapnya saat mengunjungi Desa Wisata Tondok Bakaru, Mamasa, Rabu petang (12/10/2022).
.
Langkah selanjutnya adalah optimalisasi sektor ekonomi kreatif untuk menciptakan lapangan kerja dan membuka peluang usaha.



Satu di antaranya mengembangkan beragam jenis bunga anggrek asli Mamasa, termasuk mempromosikannya di ASEAN Tourism Forum di Yogyakarta.

"Jadi itu konkret tiga-tiganya, kita harapkan ini bagian dari penciptaan 1,1 juta lapangan kerja baru di tahun 2022," tandasnya.



Janji Menparekraf itu menangggapi laporan Bupati Mamasa Ramlan Badawi yang mengatakan, Desa Tondok Bakaru yang masuk dalam 50 desa wisata terbaik itu memiliki beragam potensi, mulai dari wisata hingga pertanian untuk kopi dan holtikultura.

“Namun, potensi yang luar biasa itu katanya belum digarap maksimal karena keterbatasan anggaran dan sumber daya manusia (SDM). Dengan kehadiran Bapak Menteri Sandiaga Uno, tentu harapan-harapan ini kami juga bisa memacu ke depan sehingga Mamasa akan semakin maju," ujarnya.
(nic)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Egi-Syaiful Jelaskan...
Egi-Syaiful Jelaskan Pilar Pembangunan untuk Kemajuan Lampung Selatan
Egi-Syaiful Siap Jadikan...
Egi-Syaiful Siap Jadikan Lamsel Daerah Mandiri lewat Pendapatan Berbasis Investasi
Hilirisasi dan Investasi...
Hilirisasi dan Investasi Terarah, Strategi Egi-Syaiful Tingkatkan PAD Lamsel
Egi-Syaiful Komitmen...
Egi-Syaiful Komitmen Angkat Talenta Lampung Selatan ke Panggung Nasional
Ini Jurus Ampuh Anwar...
Ini Jurus Ampuh Anwar Hafid Maksimalkan Pembangunan Daerah dengan Digitalisasi
Kembangkan Pariwisata,...
Kembangkan Pariwisata, Airin-Ade Siap Integrasikan Wisata Pantai hingga Tahura
Pj Gubernur Jatim Ikut...
Pj Gubernur Jatim Ikut Partisipasi Rekor MURI dan Launching Kuliner Halal serta E-commerce
Para Sineas Ramaikan...
Para Sineas Ramaikan Workshop Festival Film Bulanan di Samarinda
Sandiaga Dorong HNI...
Sandiaga Dorong HNI Jadi Ikon Produk Ekonomi Kreatif Kebanggaan Bangsa
Rekomendasi
Zona Niaga Terbaru Dukung...
Zona Niaga Terbaru Dukung Ekosistem Kota Mandiri di Tangerang
26 Turis Hindu Dibantai...
26 Turis Hindu Dibantai di 'Mini Swiss' Kashmir, Ini Reaksi Dunia
BUMN hingga TNI-Polri...
BUMN hingga TNI-Polri Bangun Gudang Penyimpanan Beras, Prabowo Siapkan Biaya Khusus
Berita Terkini
Rektor UI Berhentikan...
Rektor UI Berhentikan Dokter PPDS Cabul Rekam Mahasiswi Mandi usai Ditetapkan Tersangka
1 jam yang lalu
Ustaz Abdul Somad Resmi...
Ustaz Abdul Somad Resmi Diangkat Jadi Direktur LP3N
1 jam yang lalu
Modus Salurkan Kredit...
Modus Salurkan Kredit Fiktif, Pegawai BUMDes di Kulonprogo Korupsi Rp1,058 Miliar
3 jam yang lalu
Pramono dan EJ Sport...
Pramono dan EJ Sport Dukung Jakarta Menuju Kota Sepeda Internasional
3 jam yang lalu
Tiga Orang Pekerja Hendak...
Tiga Orang Pekerja Hendak Pasang Tiang Wi-Fi di Cibinong Tewas Kesetrum
4 jam yang lalu
Pelamar PPSU dan PJLP...
Pelamar PPSU dan PJLP di Balai Kota Membeludak, Pramono: Pendaftaran di Kelurahan
6 jam yang lalu
Infografis
1.000 Prajurit Israel...
1.000 Prajurit Israel yang Meminta Perang Gaza Diakhiri
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved