Berusia 33 Tahun, Pengedit Profil Kapolda Metro Jaya Ternyata Biasa Trading Saham

Sabtu, 30 Juli 2022 - 14:17 WIB
loading...
Berusia 33 Tahun, Pengedit...
Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Fadil Imran saat bertemu dengan Nyoman Edi pelaku yang mengedit profilnya di Wikipedia.Foto/Tangkapan Layar/IG @kapoldametrojaya
A A A
JAKARTA - Nyoman Edi pelaku yang mengedit profil Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Fadil Imran di Wikipedia ternyata sehari-harinya berprofesi sebagai trading saham. Nyoman mengaku mengedit profil Irjen Pol Fadil Imran karena memiliki pengalaman buruk dengan anggota kepolisian.

Dalam unggah akun Instagram @kapoldametrojaya, Irjen Pol Fadil Imran menemui Nyoman Edi pelaku yang mengedit profilnya di Wikipedia. Dalam pertemuan yang santai tersebut, Fadil berbincang akrab dengan Nyoman Edi.

Fadil menanyakan pekerjaan Nyoman Edi saat bertemu langsung."Saya trading saham," ujar Nyoman menjawab pertanyaan Kapolda dikutip SINDOnews pada Sabtu (30/7/2022).

Nyoman yang berusia 33 tahun ini pun mendapatkan nasihat dari Fadil."Kamu masih muda, masih panjang perjalanan hidup. Masih banyak hal yang bisa dilakukan, tidak ada manusia yang jalannya sempurna, pasti ada sandungan-sandungan, pasti ada kerikil-kerikil kecil," ujarnya.

Namun, Fadil ingin mengedukasi kepada semua orang bahwa jangan pernah berpikir dalam kesendrian bersama jaringan internet maka bisa lari dan sembuyi. Menurutnya, dunia siber itu penuh dengan jejak digital yang bisa ditelusuri.

"Yang kedua, berekspersi itu hak, tapi ingat ketika kita berekspresi ada norma. Di internet juga ada etika berinternet namanya netiquette. Tapi jangan khawatir saya maafkan kok," ucap Fadil. Baca: Ini Motif Nyoman Edi Edit Profil Kapolda Metro Jaya di Wikipedia

Pada momen tersebut, Fadil juga sempat membantu Nyoman membuka kaus warna oranye yang biasa dipergunakan orang berstatus tersangka. Usai membuka kausnya, Nyoman pun digandeng oleh Fadil Imran.

"Saya merasa berbeda jadinya, karena Bapak Kapolda menerima dengan berjiwa besar dan memaafkan," ucap Nyoman.
(hab)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kronologi Pembakaran...
Kronologi Pembakaran Mobil Polisi oleh Warga di Depok
Tegas! Polda Metro Jaya...
Tegas! Polda Metro Jaya Ultimatum 4 Buronan Pembakaran Mobil Polisi di Depok Segera Serahkan Diri
2 Tersangka Pembakar...
2 Tersangka Pembakar Mobil Polisi di Harjamukti Depok Ditahan di Polda Metro Jaya
Tenaga Honorer di DPRD...
Tenaga Honorer di DPRD Jakarta Diduga Jadi Korban Pelecehan Seksual
Viral Transjakarta Melaju...
Viral Transjakarta Melaju di Jalurnya Kena Tilang ETLE, Ini Penjelasan Polisi
Partai Perindo Dampingi...
Partai Perindo Dampingi Anak Korban Dugaan Pencabulan di Jakarta Barat
Profil 2 Wakapolda Baru...
Profil 2 Wakapolda Baru di Daerah, Salah Satunya Pernah Tangani Kecelakaan Vanessa Angel
Polisi Ungkap Analisis...
Polisi Ungkap Analisis CCTV Wartawan Palu Tewas di Kamar Hotel Jakbar, Ini Temuannya
Polda Metro Jaya Luncurkan...
Polda Metro Jaya Luncurkan Hotline 110, Petugas Siaga 24 Jam untuk Layani Pemudik
Rekomendasi
Prudential Dukung Keberlanjutan...
Prudential Dukung Keberlanjutan Lingkungan di Kepulauan Seribu
Vietnam Hendak Beli...
Vietnam Hendak Beli 24 Jet Tempur F-16 AS, Hubungan dengan Rusia Bisa Tamat dan China Bakal Marah
AI Jadi Kunci LG untuk...
AI Jadi Kunci LG untuk Menguasai Pasar Peralatan Rumah Tangga di Asia
Berita Terkini
Pertokoan di Malang...
Pertokoan di Malang Kebakaran, Sejumlah Kendaraan Hangus
2 jam yang lalu
Gudang Barang Pecah...
Gudang Barang Pecah Belah di Malang Kebakaran, Warga Panik
3 jam yang lalu
Petani Huma di Sukabumi...
Petani Huma di Sukabumi Tewas Tertembak Peluru Nyasar Pemburu Babi Hutan
3 jam yang lalu
Jurus Pramono Bereskan...
Jurus Pramono Bereskan Parkir Liar dengan Sistem Digitalisasi Tanpa Uang Tunai
3 jam yang lalu
Apartemen di Kemayoran...
Apartemen di Kemayoran Kebakaran, Api Terlihat di Balkon
3 jam yang lalu
Komitmen Keberlanjutan,...
Komitmen Keberlanjutan, FL Technics Indonesia Gelar Bersih-bersih Pantai
4 jam yang lalu
Infografis
Mata Panah Berusia 3.000...
Mata Panah Berusia 3.000 Tahun Terbuat dari Material Luar Angkasa
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved