3 Pembobol Toko Sparepart Motor di Tangerang Diringkus

Jum'at, 15 Juli 2022 - 13:11 WIB
loading...
3 Pembobol Toko Sparepart...
Polsek Kresek menangkap tiga pelaku pembobolan toko sparepart kendaraan bermotor di Kampung Tonjong, Kecamatan Kresek, Kabupaten Tangerang.Foto/MPI/Nandha Aprilianti
A A A
TANGERANG - Tiga pelaku pembobolan toko sparepart kendaraan bermotor di Kampung Tonjong Desa Rancailat, Kecamatan Kresek, Kabupaten Tangerang diringkus petugas Polsek Kresek. Ketiga pelaku yakni, SE (20), MA (18), dan NS (18) membobol toko hingga mengalami kerugian Rp25 juta.

Kapolsek Kresek AKP Osman Sigalingging menjelaskan, pembobolan toko terjadi pada Kamis, 30 Juni 2022 lalu. Pembobolan dilakukan saat toko sparepart tersebut tutup selama hampir 1 bulan karena pemilik toko sedang sakit.

Setelah sembuh, pemilik toko terkejut melihat rolling door sudah dalam keadaan terbuka. Korban bergegas memasuki toko dan mendapati beberapa barang dagangan sparepart kendaraan miliknya sudah raib.

“Dari kejadian ini ditaksir kerugian korban mencapai Rp25 juta,” kata Osman pada Jumat (15/7/2022).

Setelah melakukan penyelidikan petugas akhirnya menangkap ketiga pelaku. Adapun barang-barang dicuri pelaku yakni, oli, rem cakram, ban, rantai hingga bagian-bagian kendaraan.

Atas perbuatannya, ketiga tersangka dijerat Pasal 363 KUHP tentang Pencurian dengan ancaman hukuman 7 tahun penjara.
(hab)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pencurian Bermodus Tukar...
Pencurian Bermodus Tukar Uang di Apotek Cisalak Depok, Pelaku Gasak Rp1,4 Juta
Kades Kohod Arsin Akhirnya...
Kades Kohod Arsin Akhirnya Muncul, Minta Maaf Menghilang usai Geger Kasus Pagar Laut
Kecanduan Judi Slot,...
Kecanduan Judi Slot, Pegawai SPBU di Lampung Utara Nekat Curi Uang BBM Rp170 Juta
Operasi Pembongkaran...
Operasi Pembongkaran 30,16 Km Pagar Laut Tangerang Resmi Ditutup Mayjen TNI (Mar) Hermanto
TNI AL Ungkap Pembongkaran...
TNI AL Ungkap Pembongkaran Pagar Laut Tangerang Tembus 24,9 Km, Sisa 5,26 Km
Bareskrim Polri Geledah...
Bareskrim Polri Geledah Rumah Kades Kohod Terkait Kasus Pagar Laut Tangerang, Ini Penampakannya
Isu Penghentian PSN...
Isu Penghentian PSN PIK 2, Sekuriti: Nyari Pekerjaan Sekarang Susah
Gas 3 Kg Masih Langka...
Gas 3 Kg Masih Langka di Tigaraksa Tangerang, Warga Antre di Pangkalan
Kakak Bunuh Bos Mandor...
Kakak Bunuh Bos Mandor di Sumsel Gara-gara Adik Ditampar karena Curi Sawit
Rekomendasi
Konsolidasi Aset BUMN...
Konsolidasi Aset BUMN Masuk Tahap Akhir, Begini Bocoran CEO Danantara
3 Fitnah Kejam yang...
3 Fitnah Kejam yang Menyerang Putri Diana, Dituduh Lebih dulu Berselingkuh dari Raja Charles III
Hamas Siap Serahkan...
Hamas Siap Serahkan Tawanan Israel dan 4 Jasad yang Ditahan di Gaza
Berita Terkini
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
2 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
3 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
4 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
4 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
6 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
6 jam yang lalu
Infografis
10 Bandara InJourney...
10 Bandara InJourney Airports Terbaik di Asia Pasifik 2024!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved